TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Filemon 1:3

Konteks
1:3 Kasih karunia dan damai sejahtera dari Allah, Bapa kita dan dari Tuhan Yesus Kristus h  menyertai kamu.

Filemon 1:23

Konteks
Salam
1:23 Salam kepadamu dari Epafras, e  temanku sepenjara f  karena Kristus Yesus,

Filemon 1:25

Konteks
1:25 Kasih karunia Tuhan Yesus Kristus menyertai roh kamu! k 

Filemon 1:1

Konteks
Salam
1:1 Dari Paulus, seorang hukuman a  karena Kristus 1  Yesus dan dari Timotius b  saudara c  kita, kepada Filemon yang kekasih, teman sekerja d  kami

Filemon 1:9

Konteks
1:9 tetapi mengingat kasihmu itu, lebih baik aku memintanya dari padamu. o  Aku, Paulus, yang sudah menjadi tua, lagipula sekarang dipenjarakan p  karena Kristus Yesus,
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[1:1]  1 Full Life : SEORANG HUKUMAN KARENA KRISTUS.

Nas : Filem 1:1

Paulus menulis surat ini kepada Filemon sementara dipenjarakan dua tahun di Roma (ayat Filem 1:1,9; bd. Kis 28:30).



TIP #13: Klik ikon untuk membuka halaman teks alkitab dalam format PDF. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA