Kejadian 48:20
Konteks48:20 Lalu diberkatinyalah o mereka pada waktu itu, p katanya: "Dengan menyebutkan namamulah orang Israel q akan memberkati, r demikian: Allah kiranya membuat engkau seperti Efraim s dan seperti Manasye. t " Demikianlah didahulukannya Efraim dari pada Manasye.
Rut 4:11
Konteks4:11 Dan seluruh orang banyak yang hadir di pintu gerbang, l dan para tua-tua berkata: "Kamilah menjadi saksi. m TUHAN kiranya membuat perempuan yang akan masuk ke rumahmu itu sama seperti Rahel dan Lea, n yang keduanya telah membangunkan umat Israel. Biarlah engkau menjadi makmur di Efrata o dan biarlah namamu termasyhur di Betlehem, p
Yesaya 65:15
Konteks65:15 Kamu harus meninggalkan namamu kepada orang-orang pilihan-Ku untuk dipakai sebagai sumpah kutuk h ini: Tuhan ALLAH kiranya membuat engkau seperti mereka! Tetapi hamba-hamba-Ku akan disebut dengan nama i lain,
Yesaya 65:1
KonteksJawab Allah: Hukuman bagi orang berdosa dan keselamatan bagi orang saleh
65:1 Aku telah berkenan memberi petunjuk kepada orang yang tidak menanyakan Aku; Aku telah berkenan ditemukan oleh orang yang tidak mencari Aku 1 . o Aku telah berkata: "Ini Aku, ini Aku!" kepada bangsa p yang tidak memanggil nama-Ku. q
Kolose 1:22
Konteks1:22 sekarang diperdamaikan-Nya, a di dalam tubuh jasmani b Kristus oleh kematian-Nya, untuk menempatkan kamu c kudus dan tak bercela dan tak bercacat d di hadapan-Nya.


[65:1] 1 Full Life : ORANG YANG TIDAK MENCARI AKU.
Nas : Yes 65:1-7
Dalam ayat-ayat ini Allah menanggapi doa Yesaya dengan menerangkan imbauan-Nya yang terus-menerus kepada bangsa pemberontak untuk kembali kepada-Nya. Karena kejahatan mereka, Allah akan menghajar mereka dengan hukuman (ayat Yes 65:6-7), sebagian besar terlaksana melalui serbuan pasukan Asyur (pasal Yes 1:1-37:38) dan pembuangan di Babel (pasal Yes 38:1-66:24).