TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Hakim-hakim 1:19

Konteks
1:19 Dan TUHAN menyertai b  suku Yehuda, sehingga mereka menduduki pegunungan c  itu; tetapi mereka tidak dapat menghalau penduduk yang di lembah, sebab orang-orang ini mempunyai kereta-kereta besi. d 

Hakim-hakim 1:29-30

Konteks
1:29 Suku Efraimpun v  tidak menghalau orang Kanaan yang diam di Gezer, w  sehingga orang Kanaan itu tetap diam di tengah-tengah mereka x  di Gezer. 1:30 Suku Zebulon tidak menghalau penduduk Kitron dan penduduk Nahalol, sehingga orang Kanaan itu tetap diam di tengah-tengah mereka, walaupun sebagai orang rodi.

Hakim-hakim 3:22

Konteks
3:22 sehingga hulunya beserta mata pedang itu masuk. Lemak menutupi mata pedang itu, sebab pedang itu tidak dicabutnya dari perut raja. Lalu keluarlah ia melalui pintu belakang.

Hakim-hakim 4:15

Konteks
4:15 dan TUHAN mengacaukan y  Sisera serta segala keretanya dan seluruh tentaranya oleh mata pedang di depan Barak, sehingga Sisera turun dari keretanya dan melarikan diri dengan berjalan kaki.

Hakim-hakim 8:6

Konteks
8:6 Tetapi jawab para pemuka di Sukot t  itu: "Sudahkah Zebah dan Salmuna itu ada dalam tanganmu, sehingga kami harus memberikan roti u  kepada tentaramu 1 ? v "

Hakim-hakim 9:23

Konteks
9:23 maka Allah membangkitkan semangat jahat 2  i  di antara Abimelekh dan warga kota Sikhem, sehingga warga kota Sikhem itu menjadi tidak setia kepada Abimelekh,

Hakim-hakim 10:9

Konteks
10:9 Dan bani Amonpun menyeberangi sungai Yordan untuk berperang melawan suku Yehuda, f  suku Benyamin dan keturunan Efraim, g  sehingga orang Israel sangat terdesak.

Hakim-hakim 11:12

Konteks
Yefta dan bani Amon
11:12 Kemudian Yefta mengirim utusan kepada raja bani Amon dengan pesan: "Apakah urusanmu dengan aku, sehingga engkau mendatangi aku untuk memerangi negeriku?"

Hakim-hakim 13:9

Konteks
13:9 Maka Allah mendengarkan permohonan Manoah, sehingga Malaikat Allah datang pula kepada perempuan itu, ketika ia duduk di padang dan ketika Manoah, suaminya itu, tidak ada bersama-sama dengan dia.

Hakim-hakim 16:16

Konteks
16:16 Lalu setelah perempuan itu berhari-hari merengek-rengek kepadanya dan terus mendesak-desak dia, ia tidak dapat lagi menahan hati, sehingga ia mau mati rasanya.

Hakim-hakim 19:4

Konteks
19:4 Mertuanya, ayah perempuan muda itu, tidak membiarkan dia pergi, sehingga ia tinggal tiga hari lamanya pada ayah itu; mereka makan, minum s  dan bermalam di sana.

Hakim-hakim 20:5

Konteks
20:5 Lalu warga-warga kota Gibea itu mendatangi aku dan mengepung rumah itu pada malam hari untuk menyerang aku. Mereka bermaksud membunuh d  aku, tetapi gundikku diperkosa mereka, sehingga mati. e 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[8:6]  1 Full Life : MEMBERIKAN ROTI KEPADA TENTARAMU?

Nas : Hak 8:6

Dengan menolak untuk membantu pasukan Gideon, orang Israel dari Sukot dan Pnuel (ayat Hak 8:8) bersekutu dengan musuh Israel, suatu keputusan yang membuat mereka dihukum (ayat Hak 8:15-17). Demikian pula, orang percaya PB dituntut untuk mengambil keputusan yang tegas untuk memihak kepada Kristus dan kebenaran; jikalau tidak, mereka dipandang sebagai melawan Dia (Mat 12:30).

[9:23]  2 Full Life : ALLAH MEMBANGKITKAN SEMANGAT JAHAT

Nas : Hak 9:23

(versi Inggris NIV -- "Allah mengutus roh jahat"). Allah menggunakan roh-roh jahat untuk menghukum Abimelekh dan penduduk Sikhem karena pembunuhan putra-putra Gideon. Roh jahat itu menyebabkan perselisihan dan kecurigaan

(lihat cat. --> 1Sam 16:14;

lihat cat. --> 1Sam 16:23).

[atau ref. 1Sam 16:14,23]



TIP #05: Coba klik dua kali sembarang kata untuk melakukan pencarian instan. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA