TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Imamat 3:11

Konteks
3:11 Imam harus membakarnya di atas mezbah q  sebagai santapan r  berupa korban api-apian s  bagi TUHAN.

Imamat 16:30

Konteks
16:30 Karena pada hari itu harus diadakan pendamaian bagimu f  untuk mentahirkan kamu. Kamu akan ditahirkan dari segala dosamu g  di hadapan TUHAN.

Imamat 17:2

Konteks
17:2 "Berbicaralah kepada Harun dan kepada anak-anaknya o  dan kepada seluruh orang Israel, dan katakan kepada mereka: Inilah firman yang diperintahkan TUHAN:

Imamat 21:15

Konteks
21:15 supaya jangan ia melanggar kekudusan keturunannya di antara orang-orang sebangsanya, sebab Akulah TUHAN, yang menguduskan dia."

Imamat 22:30

Konteks
22:30 Pada hari itu juga korban itu harus dimakan; janganlah kamu tinggalkan apa-apa dari padanya sampai pagi; t  Akulah TUHAN. u 

Imamat 23:34

Konteks
23:34 "Katakanlah kepada orang Israel, begini: Pada hari yang kelima belas bulan yang ketujuh b  itu ada hari raya Pondok Daun 1  c  bagi TUHAN tujuh hari lamanya.

Imamat 24:4

Konteks
24:4 Di atas kandil t  dari emas murni haruslah tetap diaturnya lampu-lampu itu di hadapan TUHAN."
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[23:34]  1 Full Life : HARI RAYA PONDOK DAUN.

Nas : Im 23:34-43

Disebut demikian karena sepanjang perayaan ini orang meninggalkan rumah mereka dan tinggal untuk sementara di dalam pondok daun atau tenda yang dibuat dari ranting-ranting pohon (ayat Im 23:40-42); tindakan ini mengingatkan mereka akan kebaikan Allah kepada mereka selama 40 tahun di padang gurun ketika mereka belum punya tempat tinggal tetap. Hari Raya Pondok Daun juga disebut Hari Raya Panen karena merayakan akhir dari masa panen buah dan kacang-kacangan musim panas.



TIP #19: Centang "Pencarian Tepat" pada Pencarian Universal untuk pencarian teks alkitab tanpa keluarga katanya. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA