TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Imamat 4:23

Konteks
4:23 maka jikalau dosa yang telah diperbuatnya itu diberitahukan kepadanya, haruslah ia membawa sebagai persembahannya seekor kambing jantan c  yang tidak bercela.

Imamat 13:15

Konteks
13:15 Kalau daging liar itu dilihat oleh imam, ia harus menyatakan orang itu najis, karena daging liar itu najis, dan itu penyakit kusta. c 

Imamat 13:23

Konteks
13:23 Tetapi jikalau panau itu masih tetap dan tidak meluas, maka itu bekas barah, dan imam harus menyatakan orang itu tahir. i 

Imamat 14:20

Konteks
14:20 Kemudian imam harus mempersembahkan korban bakaran dan korban sajian di atas mezbah. Dengan demikian imam mengadakan pendamaian bagi orang itu, l  maka ia menjadi tahir. m 

Imamat 14:29

Konteks
14:29 Dan minyak selebihnya haruslah dibubuhnya pada kepala orang yang akan ditahirkan, supaya diadakan pendamaian bagi orang itu di hadapan TUHAN. y 

Imamat 14:32

Konteks
14:32 Itulah hukum tentang pentahiran seorang yang kena kusta c  yang tidak mampu. d "

Imamat 15:16-17

Konteks
15:16 Apabila seorang laki-laki tertumpah maninya, o  ia harus membasuh seluruh tubuhnya dengan air dan ia menjadi najis sampai matahari terbenam. p  15:17 Setiap pakaian dan setiap kulit, yang kena tumpahan mani itu, haruslah dicuci dengan air dan menjadi najis sampai matahari terbenam.

Imamat 15:20-21

Konteks
15:20 Segala sesuatu yang ditidurinya selama ia cemar kain menjadi najis. Dan segala sesuatu yang didudukinya menjadi najis juga. 15:21 Setiap orang yang kena kepada tempat tidur perempuan itu haruslah mencuci pakaiannya, membasuh tubuhnya dengan air dan ia menjadi najis sampai matahari terbenam. s 

Imamat 15:28

Konteks
15:28 Tetapi jikalau perempuan itu sudah tahir dari lelehannya, ia harus menghitung tujuh hari lagi, sesudah itu barulah ia menjadi tahir.

Imamat 15:32

Konteks
15:32 Itulah hukum tentang seorang laki-laki yang mengeluarkan lelehan atau yang tertumpah maninya y  yang menyebabkan dia najis,

Imamat 22:7

Konteks
22:7 Sesudah matahari terbenam, barulah ia menjadi tahir dan sesudah itu bolehlah ia makan dari persembahan-persembahan kudus itu, karena itulah yang menjadi makanannya. e 

Imamat 24:7

Konteks
24:7 Engkau harus membubuh kemenyan x  tulen di atas tiap-tiap susun; kemenyan itulah yang harus menjadi bagian y  ingat-ingatan roti itu, yakni suatu korban api-apian bagi TUHAN.


TIP #01: Selamat Datang di Antarmuka dan Sistem Belajar Alkitab SABDA™!! [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA