TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Imamat 6:25

Konteks
6:25 "Katakanlah kepada Harun dan anak-anaknya: Inilah hukum tentang korban penghapus dosa. m  Di tempat n  korban bakaran disembelih, di situlah harus disembelih korban penghapus dosa di hadapan TUHAN. o  Itulah persembahan maha kudus.

Imamat 8:21

Konteks
8:21 Tetapi isi perut dan betisnya dibasuh dengan air, lalu Musa membakar seluruh domba jantan itu di atas mezbah. Itulah korban bakaran, yang baunya menyenangkan; yakni suatu korban api-apian bagi TUHAN, seperti yang diperintahkan TUHAN kepada Musa.

Imamat 11:46

Konteks
11:46 Itulah hukum tentang binatang berkaki empat, burung-burung dan segala makhluk hidup yang bergerak di dalam air dan segala makhluk yang mengeriap di atas bumi,

Imamat 16:34

Konteks
16:34 Itulah yang harus menjadi ketetapan m  untuk selama-lamanya bagimu, supaya sekali setahun n  diadakan pendamaian bagi orang Israel karena segala dosa mereka." Maka Harun melakukan seperti yang diperintahkan TUHAN kepada Musa.

Imamat 20:23

Konteks
20:23 Janganlah kamu hidup menurut kebiasaan bangsa r  yang akan Kuhalau dari depanmu: s  karena semuanya itu telah dilakukan mereka, sehingga Aku muak t  melihat mereka.

Imamat 23:21

Konteks
23:21 Pada hari itu juga kamu harus mengumumkan hari raya dan kamu harus mengadakan pertemuan kudus, j  janganlah kamu melakukan sesuatu pekerjaan k  berat; itulah suatu ketetapan untuk selama-lamanya di segala tempat kediamanmu turun-temurun.


TIP #18: Centang "Hanya dalam TB" pada Pencarian Universal untuk pencarian teks alkitab hanya dalam versi TB [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA