TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Kejadian 1:12

Konteks
1:12 Tanah itu menumbuhkan tunas-tunas muda, segala jenis i  tumbuh-tumbuhan yang berbiji dan segala jenis pohon-pohonan yang menghasilkan buah yang berbiji. Allah melihat bahwa semuanya itu baik. j 

Kejadian 1:25

Konteks
1:25 Allah menjadikan segala jenis binatang liar l  dan segala jenis ternak dan segala jenis m  binatang melata di muka bumi. Allah melihat bahwa semuanya itu baik. n 

Kejadian 1:31

Konteks
1:31 Maka Allah melihat segala yang dijadikan-Nya i  itu, sungguh amat baik. j  Jadilah petang dan jadilah pagi, k  itulah hari keenam.

Kejadian 2:17

Konteks
2:17 tetapi pohon pengetahuan tentang yang baik dan yang jahat o  itu, janganlah kaumakan buahnya, sebab pada hari engkau memakannya, pastilah engkau mati. p "

Kejadian 3:5

Konteks
3:5 tetapi Allah mengetahui, bahwa pada waktu kamu memakannya matamu akan terbuka, dan kamu akan menjadi seperti Allah 1 , j  tahu tentang yang baik dan yang jahat."

Kejadian 24:50

Konteks
24:50 Lalu Laban dan Betuel b  menjawab: "Semuanya ini datangnya dari TUHAN; c  kami tidak dapat mengatakan kepadamu baiknya atau buruknya. d 

Kejadian 26:29

Konteks
26:29 bahwa engkau tidak akan berbuat jahat y  kepada kami, seperti kami tidak mengganggu engkau, dan seperti kami semata-mata berbuat baik kepadamu dan membiarkan engkau pergi dengan damai; bukankah engkau sekarang yang diberkati TUHAN. z "

Kejadian 40:16

Konteks
40:16 Setelah dilihat oleh kepala juru roti, q  betapa baik arti r  mimpi itu, berkatalah ia kepadanya: "Akupun bermimpi juga. Tampak aku menjunjung tiga bakul s  berisi penganan.

Kejadian 45:18

Konteks
45:18 jemputlah ayahmu dan seisi rumahmu dan datanglah mendapatkan aku, maka aku akan memberikan kepadamu apa yang paling baik di tanah Mesir, z  sehingga kamu akan mengecap kesuburan tanah ini. a 

Kejadian 49:15

Konteks
49:15 ketika dilihatnya, bahwa perhentian itu baik dan negeri i  itu permai, maka disendengkannyalah bahunya untuk memikul, j  lalu menjadi budak rodi. k 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[3:5]  1 Full Life : KAMU AKAN MENJADI SEPERTI ALLAH.

Nas : Kej 3:5

Iblis, sejak semula, menggoda manusia agar percaya bahwa mereka bisa menjadi seperti Allah dan menentukan sendiri apa yang baik dan apa pula yang jahat.

  1. 1) Umat manusia, dalam usaha untuk menjadi "seperti Allah," tidak lagi bergantung pada Allah Yang Mahakuasa dan dengan demikian menjadi allah palsu

    (lihat cat. --> Kej 3:22;

    lihat cat. --> Yoh 10:34).

    [atau ref. Kej 3:22; Yoh 10:34]

    Manusia kini berusaha memperoleh pengetahuan moral dan pemahaman etis dengan memakai akalnya sendiri serta ingin dimerdekakan dari firman Allah. Sekalipun demikian, hanya Allah berhak untuk menentukan mana yang baik dan mana yang jahat.
  2. 2) Alkitab menyatakan bahwa semua yang berusaha menjadi Allah "akan lenyap dari bumi dan dari kolong langit ini" (Yer 10:10-11). Hal ini juga akan menjadi nasib antikristus yang akan menyatakan diri "sebagai Allah" (2Tes 2:4).



TIP #07: Klik ikon untuk mendengarkan pasal yang sedang Anda tampilkan. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA