TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Kejadian 23:11

Konteks
23:11 "Tidak, tuanku, dengarkanlah aku; ladang itu kuberikan l  kepadamu dan gua yang di sanapun kuberikan kepadamu; di depan mata orang-orang sebangsaku kuberikan itu kepadamu; kuburkanlah isterimu yang mati itu."

Kejadian 23:15

Konteks
23:15 "Tuanku, dengarkanlah aku: sebidang tanah dengan harga empat ratus syikal perak, m  apa artinya itu bagi kita? Kuburkan sajalah isterimu yang mati itu."

Kejadian 24:9

Konteks
24:9 Lalu hamba itu meletakkan tangannya di bawah pangkal paha x  Abraham, tuannya, y  dan bersumpah kepadanya tentang hal itu.

Kejadian 24:35

Konteks
24:35 TUHAN sangat t  memberkati u  tuanku itu, sehingga ia telah menjadi kaya; v  TUHAN telah memberikan kepadanya kambing domba dan lembu sapi, emas dan perak, budak laki-laki dan perempuan, unta dan keledai. w 

Kejadian 24:37

Konteks
24:37 Tuanku itu telah mengambil sumpahku: z  Engkau tidak akan mengambil untuk anakku seorang isteri dari antara perempuan Kanaan, yang negerinya kudiami a  ini,

Kejadian 24:42

Konteks
24:42 Dan hari ini aku sampai ke mata air tadi, lalu kataku: TUHAN, Allah tuanku Abraham, sudilah kiranya Engkau membuat berhasil i  perjalanan yang kutempuh ini.

Kejadian 24:44

Konteks
24:44 dan ia menjawab: Minumlah, dan untuk unta-untamu juga akan kutimba air, --dialah kiranya isteri, yang telah TUHAN tentukan bagi anak m  tuanku itu.

Kejadian 24:65

Konteks
24:65 Katanya kepada hamba itu: "Siapakah laki-laki itu yang berjalan di padang ke arah kita?" Jawab hamba itu: "Dialah tuanku itu." Lalu Ribka mengambil telekungnya z  dan bertelekunglah ia.

Kejadian 32:4-5

Konteks
32:4 Ia memerintahkan kepada mereka: "Beginilah kamu katakan kepada tuanku, z  kepada Esau: Beginilah kata hambamu a  Yakub: Aku telah tinggal pada Laban b  sebagai orang asing dan diam di situ selama ini. 32:5 Aku telah mempunyai lembu sapi, keledai dan kambing domba, budak laki-laki dan perempuan, c  dan aku menyuruh memberitahukan hal ini kepada tuanku, d  supaya aku mendapat kasihmu. e "

Kejadian 32:18

Konteks
32:18 jawablah: milik hambamu y  Yakub; inilah persembahan z  yang dikirim kepada tuanku Esau, dan Yakub sendiripun ada di belakang kami."

Kejadian 33:8

Konteks
33:8 Berkatalah Esau: "Apakah maksudmu dengan seluruh pasukan, yang telah bertemu l  dengan aku tadi?" Jawabnya: "Untuk mendapat kasih tuanku. m "

Kejadian 33:13

Konteks
33:13 Tetapi Yakub berkata kepadanya: "Tuanku w  maklum, bahwa anak-anak ini masih kurang kuat, dan bahwa beserta aku ada kambing domba dan lembu sapi yang masih menyusui, x  jika diburu-buru, satu hari saja, maka seluruh kumpulan binatang itu akan mati.

Kejadian 33:15

Konteks
33:15 Lalu kata Esau: "Kalau begitu, baiklah kutinggalkan padamu beberapa orang dari pengiringku." Tetapi Yakub berkata: "Tidak usah demikian! Biarlah aku mendapat kasih tuanku a  saja."

Kejadian 39:7

Konteks
39:7 Selang beberapa waktu isteri tuannya memandang Yusuf dengan berahi, lalu katanya: "Marilah tidur dengan aku. p "

Kejadian 39:19-20

Konteks
39:19 Baru saja didengar oleh tuannya perkataan yang diceritakan isterinya kepadanya: begini begitulah aku diperlakukan oleh hambamu itu, maka bangkitlah amarahnya. i  39:20 Lalu Yusuf ditangkap oleh tuannya dan dimasukkan ke dalam penjara 1 , j  tempat tahanan-tahanan raja dikurung. Demikianlah Yusuf dipenjarakan di sana.

Kejadian 40:7

Konteks
40:7 Lalu ia bertanya kepada pegawai-pegawai istana Firaun yang ditahan a  bersama-sama dengan dia dalam rumah tuannya itu: "Mengapakah hari ini mukamu semuram b  itu?"

Kejadian 44:5

Konteks
44:5 Bukankah ini piala w  yang dipakai tuanku untuk minum dan yang biasa dipakainya untuk menelaah 2 ? x  Kamu berbuat jahat dengan melakukan yang demikian."

Kejadian 44:8

Konteks
44:8 Bukankah uang a  yang kami dapati di dalam mulut karung b  kami telah kami bawa kembali kepadamu dari tanah Kanaan? c  Masakan kami mencuri d  emas atau perak dari rumah tuanmu?

Kejadian 44:20

Konteks
44:20 Dan kami menjawab tuanku: Kami masih mempunyai ayah yang tua dan masih ada anaknya yang muda, yang lahir pada masa tuanya; j  kakaknya telah mati, k  hanya dia sendirilah yang tinggal dari mereka yang seibu, sebab itu ayahnya sangat mengasihi dia. l 

Kejadian 44:22

Konteks
44:22 Tetapi jawab kami kepada tuanku: o  Anak itu tidak dapat meninggalkan ayahnya, sebab jika ia meninggalkan ayahnya, tentulah ayah ini mati. p 

Kejadian 45:8

Konteks
45:8 Jadi bukanlah kamu yang menyuruh aku ke sini, tetapi Allah; b  Dialah yang telah menempatkan aku sebagai bapa c  bagi Firaun dan tuan atas seluruh istananya dan sebagai kuasa atas seluruh tanah Mesir. d 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[39:20]  1 Full Life : DIMASUKKAN KE DALAM PENJARA.

Nas : Kej 39:20

Kemenangan atas pencobaan dan kesetiaan kepada Allah tidak selalu langsung menghasilkan upah. Yusuf menderita karena kebenarannya. Kristus berbicara tentang para pengikut-Nya yang juga dianiaya oleh karena kebenaran (Mat 5:10) dan mengingatkan kita bahwa orang-orang sedemikian akan dipandang berbahagia dan akan menerima upah yang besar di sorga (Mat 5:11-12).

[44:5]  2 Full Life : DIPAKAINYA UNTUK MENELAAH

Nas : Kej 44:5

(versi Inggris NIV -- dipakai untuk meramal). Pastilah Yusuf tidak mempraktikkan ramalan karena dilarang oleh Allah. Ada dua penjelasan yang mungkin bagi penyebutannya di sini.

  1. 1) Istilah Ibrani untuk "meramal" juga dapat diterjemahkan "pasti memperhatikan." Jadi ayat ini bisa berarti bahwa Yusuf pasti akan memperhatikan bahwa cawan itu telah hilang.
  2. 2) Juga bisa berarti bahwa Yusuf sekedar menyesuaikan diri dengan citra seorang pemimpin di Mesir yang kira-kira dibayangkan oleh kakak-kakaknya (bd. ayat Kej 44:15).



TIP #11: Klik ikon untuk membuka halaman ramah cetak. [SEMUA]
dibuat dalam 0.05 detik
dipersembahkan oleh YLSA