TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Kejadian 4:4

Konteks
4:4 Habel juga mempersembahkan korban persembahan g  dari anak sulung kambing dombanya, h  yakni lemak-lemaknya; maka TUHAN mengindahkan Habel dan korban persembahannya i  itu,

Kejadian 16:14

Konteks
16:14 Sebab itu sumur n  tadi disebutkan orang: sumur Lahai-Roi; o  letaknya antara Kadesh p  dan Bered.

Kejadian 19:18

Konteks
19:18 Kata Lot kepada mereka: "Janganlah kiranya demikian, tuanku.

Kejadian 21:1

Konteks
Ishak lahir
21:1 TUHAN memperhatikan Sara, e  seperti yang difirmankan-Nya, dan TUHAN melakukan kepada Sara seperti yang dijanjikan-Nya. f 

Kejadian 24:62

Konteks
24:62 Adapun Ishak telah datang dari arah sumur Lahai-Roi; u  ia tinggal di Tanah Negeb. v 

Kejadian 25:11

Konteks
25:11 Setelah Abraham mati, Allah memberkati Ishak, y  anaknya itu; dan Ishak diam dekat sumur Lahai-Roi. z 

Kejadian 26:31

Konteks
26:31 Keesokan harinya pagi-pagi bersumpah-sumpahanlah b  mereka. Kemudian Ishak melepas mereka, dan mereka meninggalkan dia dengan damai.

Kejadian 27:4

Konteks
27:4 olahlah bagiku makanan yang enak, seperti yang kugemari, l  sesudah itu bawalah kepadaku, supaya kumakan, agar aku memberkati m  engkau 1 , sebelum aku mati. n "

Kejadian 34:18

Konteks
34:18 Lalu Hemor dan Sikhem, anak Hemor, menyetujui usul mereka.

Kejadian 37:34

Konteks
37:34 Dan Yakub mengoyakkan jubahnya, o  lalu mengenakan kain kabung p  pada pinggangnya dan berkabunglah ia berhari-hari q  lamanya karena anaknya itu.

Kejadian 47:25

Konteks
47:25 Lalu berkatalah mereka: "Engkau telah memelihara hidup kami; asal kiranya kami mendapat kasih tuanku, y  biarlah kami menjadi hamba kepada Firaun. z "

Kejadian 50:16

Konteks
50:16 Sebab itu mereka menyuruh menyampaikan pesan ini kepada Yusuf: "Sebelum ayahmu mati, ia telah berpesan: r 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[27:4]  1 Full Life : AGAR AKU MEBERKATI ENGKAU.

Nas : Kej 27:4

Berkat kesulungan dan pernyataan lisan sang ayah sah secara hukum dalam hukum Timur Dekat kuno (bd. Kej 49:28-33). Rupanya Ishak telah lupa atau mengabaikan sabda Allah bahwa Esau akan melayani Yakub, adiknya (Kej 25:23). Ishak juga mengabaikan fakta bahwa Esau sudah menikahi dua wanita kafir (bd. Kej 26:34-35). Lagi pula, Ishak tidak berusaha untuk mencari atau mempertimbangkan kehendak Allah dalam hal ini.



TIP #22: Untuk membuka tautan pada Boks Temuan di jendela baru, gunakan klik kanan. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA