TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Keluaran 2:3

Konteks
2:3 Tetapi ia tidak dapat menyembunyikannya lebih lama lagi, sebab itu diambilnya sebuah peti pandan, g  dipakalnya dengan gala-gala dan ter, h  diletakkannya bayi itu di dalamnya dan ditaruhnya peti itu di tengah-tengah teberau i  di tepi sungai Nil;

Keluaran 7:17

Konteks
7:17 Sebab itu beginilah firman TUHAN: Dari hal yang berikut akan kauketahui, bahwa Akulah TUHAN. i  Lihat, dengan tongkat yang di tanganku ini akan kupukul air yang di sungai Nil dan air itu akan berubah menjadi darah, j 

Keluaran 15:19

Konteks
15:19 Ketika kuda Firaun dengan keretanya dan orangnya yang berkuda telah masuk ke laut, q  maka TUHAN membuat air laut berbalik meliputi mereka, tetapi orang Israel berjalan di tempat kering r  dari tengah-tengah laut.

Keluaran 21:19

Konteks
21:19 maka orang yang memukul itu bebas dari hukuman, jika yang lain itu dapat bangkit lagi dan dapat berjalan di luar dengan memakai tongkat; hanya ia harus membayar kerugian orang yang lain itu, karena terpaksa menganggur, dan menanggung pengobatannya sampai sembuh.

Keluaran 23:11

Konteks
23:11 tetapi pada tahun ketujuh haruslah engkau membiarkannya dan meninggalkannya e  begitu saja, supaya orang miskin di antara bangsamu dapat makan, dan apa yang ditinggalkan mereka haruslah dibiarkan dimakan binatang hutan. Demikian juga kaulakukan dengan kebun anggurmu dan kebun zaitunmu.

Keluaran 25:22

Konteks
25:22 Dan di sanalah Aku akan bertemu i  dengan engkau dan dari atas tutup pendamaian itu, dari antara kedua kerub j  yang di atas tabut hukum itu, Aku akan berbicara dengan engkau tentang segala sesuatu yang akan Kuperintahkan kepadamu untuk disampaikan kepada orang Israel. k "

Keluaran 27:16

Konteks
27:16 tetapi untuk pintu gerbang pelataran itu tirai y  dua puluh hasta dari kain ungu tua dan kain ungu muda, kain kirmizi dan dari lenan halus yang dipintal benangnya--tenunan yang berwarna-warna z --dengan empat tiangnya dan empat alas tiang itu.

Keluaran 34:28

Konteks
34:28 Dan Musa ada di sana bersama-sama dengan TUHAN empat puluh hari 1  empat puluh malam w  lamanya, tidak makan roti dan tidak minum air, x  dan ia menuliskan pada loh y  itu segala perkataan perjanjian, yakni Kesepuluh Firman. z 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[34:28]  1 Full Life : EMPAT PULUH HARI.

Nas : Kel 34:28

Musa dipelihara secara adikodrati oleh Allah selama berpuasa empat puluh hari ketika ia tidak makan atau minum. Baik secara alkitabiah maupun fisiologis, puasa yang mencakup hal tidak minum tidak boleh lebih lama daripada tiga hari

(lihat cat. --> Mat 6:16).

[atau ref. Mat 6:16]



TIP #28: Arahkan mouse pada tautan catatan yang terdapat pada teks alkitab untuk melihat catatan ayat tersebut dalam popup. [SEMUA]
dibuat dalam 0.05 detik
dipersembahkan oleh YLSA