Keluaran 30:18
Konteks30:18 "Haruslah engkau membuat bejana h dan juga alasnya dari tembaga, untuk pembasuhan, dan kautempatkanlah itu antara Kemah Pertemuan dan mezbah, dan kautaruhlah air ke dalamnya.
Keluaran 39:18
Konteks39:18 Kedua ujung lain dari kedua untai berjalin itu dipasang merekalah pada kedua ikat emas itu, demikianlah dipasang pada tutup bahu baju efod, di sebelah depannya.






untuk mendengarkan pasal yang sedang Anda tampilkan. [