TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Keluaran 3:19

Konteks
3:19 Tetapi Aku tahu, bahwa raja Mesir tidak akan membiarkan kamu pergi, kecuali dipaksa oleh tangan g  yang kuat.

Keluaran 6:5

Konteks
6:5 (6-4) tetapi Aku sudah mendengar juga erang r  orang Israel yang telah diperbudak oleh orang Mesir, dan Aku ingat kepada perjanjian-Ku. s 

Keluaran 9:15

Konteks
9:15 Bukankah sudah lama Aku dapat mengacungkan tangan-Ku untuk membunuh engkau dan rakyatmu v  dengan penyakit sampar, sehingga engkau terhapus dari atas bumi;

Keluaran 9:31

Konteks
9:31 --Tanaman rami dan jelai p  telah tertimpa binasa, sebab jelai itu sedang berbulir dan rami itu sedang berbunga.

Keluaran 9:34

Konteks
9:34 Tetapi ketika Firaun melihat, bahwa hujan, hujan es dan guruh telah berhenti, maka teruslah ia berbuat dosa; ia tetap berkeras hati, baik ia maupun para pegawainya.

Keluaran 16:14

Konteks
16:14 Ketika embun itu telah menguap, tampaklah pada permukaan padang gurun sesuatu yang halus, sesuatu yang seperti sisik, i  halus seperti embun beku di bumi.

Keluaran 22:13

Konteks
22:13 Jika binatang itu benar-benar diterkam oleh binatang buas, maka ia harus membawanya sebagai bukti. Tidak usah ia membayar ganti binatang n  yang diterkam itu.

Keluaran 31:3

Konteks
31:3 dan telah Kupenuhi dia dengan Roh Allah 2 , dengan keahlian dan pengertian dan pengetahuan, n  dalam segala macam pekerjaan, o 

Keluaran 39:43

Konteks
39:43 Dan Musa melihat segala pekerjaan itu, dan sesungguhnyalah, mereka telah melakukannya seperti yang diperintahkan j  TUHAN, demikianlah mereka melakukannya. Lalu Musa memberkati k  mereka.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[9:15]  1 Full Life : INILAH SEBABNYA AKU MEMBIARKAN ENGKAU HIDUP.

Nas : Kel 9:15-16

Firaun layak untuk dihukum mati ketika mengatakan, "Siapakah Tuhan itu yang harus kudengarkan firman-Nya?" (Kel 5:2). Tetapi, daripada membunuh Firaun, Allah membiarkan dia mengalami tulah demi tulah supaya ia tahu bahwa Allah berkuasa dan bahwa bukan hanya dia tetapi seluruh dunia akan menyaksikan kuasa Allah.

[31:3]  2 Full Life : KUPENUHI DIA DENGAN ROH ALLAH.

Nas : Kel 31:3

Pengertian "dipenuhi dengan Roh Allah" di sini artinya diperlengkapi dan diberi kemampuan rohani untuk pelayanan khusus bagi Allah. Memang, di bawah perjanjian yang baru patut untuk berdoa agar Roh Kudus akan memberikan kita baik kepandaian jasmaniah maupun karunia-karunia rohani untuk memenuhi kehendak Allah bagi kita

(lihat art. KARUNIA ROHANI BAGI ORANG PERCAYA).



TIP #25: Tekan Tombol pada halaman Studi Kamus untuk melihat bahan lain berbahasa inggris. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA