TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Keluaran 40:29

Konteks
40:29 Mezbah a  korban bakaran ditempatkannyalah di depan pintu Kemah Suci, yakni Kemah Pertemuan itu, dan dipersembahkannyalah di atasnya korban bakaran dan korban sajian b --seperti yang diperintahkan c  TUHAN kepada Musa.

Keluaran 38:3

Konteks
38:3 Dibuatnyalah segala perkakas s  mezbah itu, yakni kuali-kuali, sodok-sodok, bokor-bokor penyiraman, garpu-garpu dan perbaraan-perbaraan, semua perkakasnya itu dibuatnya dari tembaga.

Keluaran 29:44

Konteks
29:44 Aku akan menguduskan Kemah Pertemuan dan mezbah itu, lalu Harun dan anak-anaknya akan Kukuduskan supaya mereka memegang jabatan imam f  bagi-Ku.

Keluaran 37:25

Konteks
Membuat mezbah pembakaran ukupan
37:25 Dibuatnyalah mezbah pembakaran ukupan l  itu dari kayu penaga, sehasta panjangnya dan sehasta lebarnya, empat persegi, tetapi dua hasta tingginya; tanduk-tanduknya m  seiras dengan mezbah itu.

Keluaran 35:15

Konteks
35:15 mezbah s  pembakaran ukupan dengan kayu pengusungnya, minyak urapan t  dan ukupan dari wangi-wangian; u  tirai pintu untuk pintu Kemah Suci; v 

Keluaran 29:18

Konteks
29:18 Kemudian haruslah kaubakar seluruh domba jantan itu di atas mezbah; itulah korban bakaran, suatu persembahan yang harum u  bagi TUHAN, yakni suatu korban api-apian bagi TUHAN.

Keluaran 30:2

Konteks
30:2 sehasta panjangnya dan sehasta lebarnya, sehingga menjadi empat persegi, tetapi haruslah dua hasta tingginya; tanduk-tanduknya m  haruslah seiras dengan mezbah itu.

Keluaran 38:1

Konteks
Membuat mezbah korban bakaran
38:1 Dibuatnyalah mezbah korban bakaran itu dari kayu penaga, lima hasta panjangnya dan lima hasta lebarnya, empat persegi, tetapi tiga hasta tingginya.

Keluaran 30:18

Konteks
30:18 "Haruslah engkau membuat bejana h  dan juga alasnya dari tembaga, untuk pembasuhan, dan kautempatkanlah itu antara Kemah Pertemuan dan mezbah, dan kautaruhlah air ke dalamnya.


TIP #11: Klik ikon untuk membuka halaman ramah cetak. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA