TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Kisah Para Rasul 10:36

Konteks
10:36 Itulah firman s  yang Ia suruh sampaikan kepada orang-orang Israel, yaitu firman yang memberitakan t  damai sejahtera u  oleh Yesus Kristus, yang adalah Tuhan dari semua orang. v 

Kisah Para Rasul 13:28

Konteks
13:28 Dan meskipun mereka tidak menemukan sesuatu yang dapat menjadi alasan untuk hukuman mati itu, namun mereka telah meminta kepada Pilatus supaya Ia dibunuh. f 

Kisah Para Rasul 15:28

Konteks
15:28 Sebab adalah keputusan Roh Kudus 1  z  dan keputusan kami, supaya kepada kamu jangan ditanggungkan lebih banyak beban dari pada yang perlu ini:

Kisah Para Rasul 16:22

Konteks
16:22 Juga orang banyak bangkit menentang mereka. Lalu pembesar-pembesar kota itu menyuruh mengoyakkan pakaian dari tubuh mereka dan mendera b  mereka.

Kisah Para Rasul 19:34

Konteks
19:34 Tetapi ketika mereka tahu, bahwa ia adalah orang Yahudi, berteriaklah mereka bersama-sama kira-kira dua jam lamanya: "Besarlah Artemis dewi orang Efesus! v "

Kisah Para Rasul 27:39

Konteks
27:39 Dan ketika hari mulai siang, mereka melihat suatu teluk yang rata pantainya. f  Walaupun mereka tidak mengenal daratan itu, mereka memutuskan untuk sedapat mungkin mendamparkan kapal itu ke situ.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[15:28]  1 Full Life : ADALAH KEPUTUSAN ROH KUDUS.

Nas : Kis 15:28

Sidang di Yerusalem dipimpin oleh Roh Kudus. Yesus berjanji bahwa Roh akan memimpin mereka ke dalam seluruh kebenaran (Yoh 16:13). Keputusan-keputusan gereja tidak boleh dibuat oleh manusia saja; mereka harus mencari bimbingan Roh melalui doa, puasa, dan penyerahan kepada Firman Allah hingga kehendak-Nya itu diketahui dengan jelas (bd. Kis 13:2-4). Gereja yang dianggap gereja Kristus harus mendengarkan apa yang dikatakan Roh kepada jemaat-jemaat (Wahy 2:7).



TIP #29: Klik ikon untuk merubah popup menjadi mode sticky, untuk merubah mode sticky menjadi mode popup kembali. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA