TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Kisah Para Rasul 2:1

Konteks
Pentakosta
2:1 Ketika tiba hari Pentakosta 1 , t  semua orang percaya berkumpul u  di satu tempat.

Kisah Para Rasul 2:21

Konteks
2:21 Dan barangsiapa yang berseru kepada nama Tuhan o  akan diselamatkan. p 

Kisah Para Rasul 6:4

Konteks
6:4 dan supaya kami sendiri dapat memusatkan pikiran dalam doa 2  m  dan pelayanan Firman."

Kisah Para Rasul 13:18

Konteks
13:18 Empat puluh tahun lamanya Ia sabar terhadap tingkah laku e  mereka di padang gurun. f 

Kisah Para Rasul 18:20

Konteks
18:20 Mereka minta kepadanya untuk tinggal lebih lama di situ, tetapi ia tidak mengabulkannya.

Kisah Para Rasul 21:15

Konteks
Pertemuan Paulus dengan Yakobus di Yerusalem
21:15 Sesudah beberapa hari lamanya tinggal di Kaisarea, berkemaslah kami, lalu berangkat ke Yerusalem. k 

Kisah Para Rasul 21:17

Konteks
21:17 Ketika kami tiba di Yerusalem, semua saudara n  menyambut kami dengan suka hati. o 

Kisah Para Rasul 22:23

Konteks
Di dalam markas
22:23 Mereka terus berteriak sambil melemparkan jubah l  mereka dan menghamburkan debu ke udara. m 

Kisah Para Rasul 23:2

Konteks
23:2 Tetapi Imam Besar Ananias z  menyuruh orang-orang yang berdiri dekat Paulus menampar mulut a  Paulus.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[2:1]  1 Full Life : PENTAKOSTA.

Nas : Kis 2:1

Hari Pentakosta merupakan hari raya terbesar yang kedua dalam tarikh Yahudi. Peristiwa ini merupakan perayaan penuaian setelah panen gandum ketika hulu hasil dipersembahkan kepada Allah (lih. Im 23:17). Demikianlah hari Pentakosta bagi gereja melambangkan awal penuaian jiwa-jiwa oleh Allah dalam dunia.

[6:4]  2 Full Life : MEMUSATKAN PIKIRAN DALAM DOA.

Nas : Kis 6:4

Baptisan dalam Roh Kudus saja tidak cukup untuk kepemimpinan Kristen yang efektif. Para pemimpin gereja harus senantiasa bertekun dalam doa dan penyampaian Firman Allah. Kata kerja yang diterjemahkan dengan "memusatkan pikiran" (Yun. _proskartereo_) menunjukkan suatu kesetiaan yang terarah dan tetap sambil memberikan banyak waktu kepada suatu tindakan tertentu. Para rasul menyadari bahwa doa dan pelayanan Firman merupakan tugas tertinggi para pemimpin Kristen. Perhatikan betapa seringnya doa disebutkan dalam kitab ini (lih. Kis 1:14,24; 2:42; 4:24-31; 6:4,6; 9:40; 10:2,4,9,31; Kis 11:5; 12:5; 13:3; 14:23; 16:25; 22:17; 28:8).



TIP #25: Tekan Tombol pada halaman Studi Kamus untuk melihat bahan lain berbahasa inggris. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA