TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Kisah Para Rasul 8:27

Konteks
8:27 Lalu berangkatlah Filipus. Adalah seorang Etiopia, t  seorang sida-sida, u  pembesar dan kepala perbendaharaan Sri Kandake, ratu negeri Etiopia, yang pergi ke Yerusalem untuk beribadah. v 

Kisah Para Rasul 13:22

Konteks
13:22 Setelah Saul disingkirkan, o  Allah mengangkat Daud menjadi raja p  mereka. Tentang Daud Allah telah menyatakan: Aku telah mendapat Daud bin Isai, seorang yang berkenan di hati-Ku q  dan yang melakukan segala kehendak-Ku r .

Kisah Para Rasul 20:28

Konteks
20:28 Karena itu jagalah dirimu dan jagalah seluruh kawanan 1 , x  karena kamulah yang ditetapkan Roh Kudus menjadi penilik y  untuk menggembalakan jemaat Allah z  yang diperoleh-Nya a  dengan darah b  Anak-Nya sendiri.

Kisah Para Rasul 25:24

Konteks
25:24 Festus berkata: "Ya raja Agripa serta semua yang hadir di sini bersama-sama dengan kami. Lihatlah orang ini, yang dituduh oleh semua orang Yahudi, i  baik yang di Yerusalem, maupun yang di sini. Mereka telah datang kepadaku dan sambil berteriak-teriak mereka mengatakan, bahwa ia tidak boleh hidup lebih lama. j 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[20:28]  1 Full Life : JAGALAH SELURUH KAWANAN.

Nas : Kis 20:28

Untuk pembahasan nas klasik ini mengenai para penilik dalam gereja,

lihat art. PENILIK JEMAAT DAN KEWAJIBANNYA.



TIP #23: Gunakan Studi Kamus dengan menggunakan indeks kata atau kotak pencarian. [SEMUA]
dibuat dalam 0.05 detik
dipersembahkan oleh YLSA