TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Kisah Para Rasul 8:3

Konteks
8:3 Tetapi Saulus p  berusaha membinasakan jemaat itu q  dan ia memasuki rumah demi rumah dan menyeret laki-laki dan perempuan ke luar dan menyerahkan mereka untuk dimasukkan ke dalam penjara.

Kisah Para Rasul 12:4

Konteks
12:4 Setelah Petrus ditangkap, Herodes menyuruh memenjarakannya di bawah penjagaan empat regu, masing-masing terdiri dari empat prajurit. Maksudnya ialah, supaya sehabis Paskah r  ia menghadapkannya ke depan orang banyak.

Kisah Para Rasul 14:26

Konteks
14:26 Dari situ berlayarlah mereka ke Antiokhia; f  di tempat itulah mereka dahulu diserahkan kepada kasih karunia Allah g  untuk memulai pekerjaan, yang telah mereka selesaikan. h 

Kisah Para Rasul 16:4

Konteks
Paulus menyeberang ke Makedonia
16:4 Dalam perjalanan keliling dari kota ke kota Paulus dan Silas menyampaikan keputusan-keputusan yang diambil para rasul dan para penatua v  di Yerusalem w  dengan pesan, supaya jemaat-jemaat menurutinya. x 

Kisah Para Rasul 27:1

Konteks
Paulus berlayar ke Roma
27:1 Setelah diputuskan, bahwa kami p  akan berlayar ke Italia, q  maka Paulus dan beberapa orang tahanan lain diserahkan kepada seorang perwira yang bernama Yulius dari pasukan Kaisar. r 


TIP #26: Perkuat kehidupan spiritual harian Anda dengan Bacaan Alkitab Harian. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA