TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Matius 16:21

Konteks
Pemberitahuan pertama tentang penderitaan Yesus dan syarat-syarat mengikut Dia
16:21 Sejak waktu itu Yesus mulai menyatakan kepada murid-murid-Nya bahwa Ia harus pergi ke Yerusalem j  dan menanggung banyak penderitaan k  dari pihak tua-tua, imam-imam kepala dan ahli-ahli Taurat, l  lalu dibunuh m  dan dibangkitkan n  pada hari ketiga. o 

Matius 2:3

Konteks
2:3 Ketika raja Herodes mendengar hal itu terkejutlah ia beserta seluruh Yerusalem.

Matius 3:1

Konteks
Yohanes Pembaptis
3:1 Pada waktu itu tampillah Yohanes Pembaptis z  di padang gurun Yudea dan memberitakan:

Matius 3:13

Konteks
Yesus dibaptis Yohanes
3:13 Maka datanglah Yesus dari Galilea ke Yordan kepada Yohanes p  untuk dibaptis 1  olehnya.

Matius 13:16

Konteks
13:16 Tetapi berbahagialah matamu karena melihat dan telingamu karena mendengar. e 

Matius 15:2

Konteks
15:2 "Mengapa murid-murid-Mu melanggar adat istiadat nenek moyang kita? Mereka tidak membasuh tangan sebelum makan. q "

Matius 15:11

Konteks
15:11 "Dengar dan camkanlah: bukan yang masuk ke dalam mulut yang menajiskan v  orang, melainkan yang keluar dari mulut, itulah yang menajiskan w  orang 2 ."

Matius 15:19

Konteks
15:19 Karena dari hati timbul 3  segala pikiran jahat, pembunuhan, perzinahan, percabulan, pencurian, sumpah palsu dan hujat. d 

Matius 20:16

Konteks
20:16 Demikianlah orang yang terakhir akan menjadi yang terdahulu dan yang terdahulu akan menjadi yang terakhir. b "

Matius 21:17

Konteks
21:17 Lalu Ia meninggalkan mereka dan pergi ke luar kota ke Betania l  dan bermalam di situ.

Matius 23:31

Konteks
23:31 Tetapi dengan demikian kamu bersaksi terhadap diri kamu sendiri, bahwa kamu adalah keturunan pembunuh nabi-nabi itu. q 

Matius 25:30

Konteks
25:30 Dan campakkanlah hamba yang tidak berguna itu ke dalam kegelapan yang paling gelap. Di sanalah akan terdapat ratap dan kertak gigi. t "

Matius 26:60

Konteks
26:60 tetapi mereka tidak memperolehnya, walaupun tampil banyak saksi m  dusta. Tetapi akhirnya tampillah dua orang, n 

Matius 28:12

Konteks
28:12 Dan sesudah berunding dengan tua-tua, mereka mengambil keputusan lalu memberikan sejumlah besar uang kepada serdadu-serdadu itu
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[3:13]  1 Full Life : YESUS ... DIBAPTIS.

Nas : Mat 3:13

Yesus dibaptis oleh Yohanes karena alasan berikut ini:

  1. 1) "menggenapkan seluruh kehendak Allah" (ayat Mat 3:15; bd. Im 16:4; Gal 4:4-5). Melalui baptisan, di depan umum Kristus menyerahkan diri kepada Allah dan kerajaan-Nya sehingga dengan demikian menggenapi tuntutan Allah yang benar.
  2. 2) Menempatkan diri-Nya setara dengan orang berdosa sekalipun Ia sendiri tidak perlu bertobat dari dosa (2Kor 5:21; 1Pet 2:24).
  3. 3) Menghubungkan diri-Nya dengan gerakan baru dari Allah yang memanggil setiap orang kepada pertobatan; perhatikan pesan Yohanes Pembaptis sebagai pendahulu Mesias (Yoh 1:23,32-33).

[15:11]  2 Full Life : ITULAH YANG MENAJISKAN ORANG.

Nas : Mat 15:11

Lihat cat. --> Mr 7:18

[atau ref. Mr 7:18]

[15:19]  3 Full Life : DARI HATI TIMBUL.

Nas : Mat 15:19

Lihat cat. --> Mr 7:21.

[atau ref. Mr 7:21]



TIP #15: Gunakan tautan Nomor Strong untuk mempelajari teks asli Ibrani dan Yunani. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA