TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Markus 3:2

Konteks
3:2 Mereka mengamat-amati t  Yesus, kalau-kalau Ia menyembuhkan orang itu pada hari Sabat, u  supaya mereka dapat mempersalahkan Dia.

Markus 3:11

Konteks
3:11 Bilamana roh-roh jahat melihat Dia, mereka jatuh tersungkur di hadapan-Nya dan berteriak: "Engkaulah Anak Allah. b "

Markus 4:27

Konteks
4:27 lalu pada malam hari ia tidur dan pada siang hari ia bangun, dan benih itu mengeluarkan tunas dan tunas itu makin tinggi, bagaimana terjadinya tidak diketahui orang itu.

Markus 5:3

Konteks
5:3 Orang itu diam di sana dan tidak ada seorangpun lagi yang sanggup mengikatnya, sekalipun dengan rantai,

Markus 6:5

Konteks
6:5 Ia tidak dapat mengadakan satu mujizatpun di sana, kecuali menyembuhkan beberapa orang sakit dengan meletakkan tangan-Nya w  atas mereka.

Markus 6:10

Konteks
6:10 Kata-Nya selanjutnya kepada mereka: "Kalau di suatu tempat kamu sudah diterima dalam suatu rumah, tinggallah di situ sampai kamu berangkat dari tempat itu.

Markus 11:9

Konteks
11:9 Orang-orang yang berjalan di depan dan mereka yang mengikuti dari belakang berseru: "Hosana! Diberkatilah Dia yang datang 1  dalam nama Tuhan, i 

Markus 12:35

Konteks
Hubungan antara Yesus dan Daud
12:35 Pada suatu kali ketika Yesus mengajar di Bait Allah, s  Ia berkata: "Bagaimana ahli-ahli Taurat dapat mengatakan, bahwa Mesias adalah anak Daud? t 

Markus 14:55

Konteks
14:55 Imam-imam kepala, malah seluruh Mahkamah Agama n  mencari kesaksian terhadap Yesus supaya Ia dapat dihukum mati, tetapi mereka tidak memperolehnya.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[11:9]  1 Full Life : DIBERKATILAH DIA YANG DATANG.

Nas : Mr 11:9

Orang banyak itu percaya bahwa Mesias akan datang untuk memulihkan Israel sebagai bangsa dan memerintah bangsa yang lain secara politis. Mereka gagal memahami maksud kedatangan-Nya ke dunia ini sebagaimana dinyatakan oleh Yesus sendiri. Kemudian pada waktu mereka sadar bahwa Dia bukan Mesias yang mereka harapkan, mereka berteriak, "Salibkanlah Dia!" (Mr 15:13).



TIP #13: Klik ikon untuk membuka halaman teks alkitab dalam format PDF. [SEMUA]
dibuat dalam 0.05 detik
dipersembahkan oleh YLSA