TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Markus 8:31

Konteks
Pemberitahuan pertama tentang penderitaan Yesus dan syarat-syarat mengikut Dia
8:31 Kemudian mulailah Yesus mengajarkan kepada mereka, bahwa Anak Manusia c  harus menanggung banyak penderitaan d  dan ditolak oleh tua-tua, imam-imam kepala dan ahli-ahli Taurat, e  lalu dibunuh f  dan bangkit g  sesudah tiga hari. h 

Markus 10:33

Konteks
10:33 kata-Nya: "Sekarang kita pergi ke Yerusalem k  dan Anak Manusia l  akan diserahkan kepada imam-imam kepala dan ahli-ahli Taurat, m  dan mereka akan menjatuhi Dia hukuman mati. Dan mereka akan menyerahkan Dia kepada bangsa-bangsa yang tidak mengenal Allah,

Markus 11:18

Konteks
11:18 Imam-imam kepala dan ahli-ahli Taurat mendengar tentang peristiwa itu, dan mereka berusaha untuk membinasakan Dia, sebab mereka takut kepada-Nya, o  melihat seluruh orang banyak takjub akan pengajaran-Nya. p 

Markus 12:36

Konteks
12:36 Daud sendiri oleh pimpinan Roh Kudus u  berkata: Tuhan telah berfirman kepada Tuanku: duduklah di sebelah kanan-Ku, sampai musuh-musuh-Mu Kutaruh di bawah kaki-Mu. v 

Markus 13:20

Konteks
13:20 Dan sekiranya Tuhan tidak mempersingkat waktunya, maka dari segala yang hidup tidak akan ada yang selamat; akan tetapi oleh karena orang-orang pilihan yang telah dipilih-Nya, Tuhan mempersingkat waktunya.

Markus 14:1

Konteks
Rencana untuk membunuh Yesus
14:1 Hari raya Paskah b  dan hari raya Roti Tidak Beragi akan mulai dua hari lagi. Imam-imam kepala dan ahli-ahli Taurat mencari jalan untuk menangkap dan membunuh c  Yesus dengan tipu muslihat,

Markus 15:1

Konteks
Yesus di hadapan Pilatus
15:1 Pagi-pagi benar imam-imam kepala bersama tua-tua dan ahli-ahli Taurat d  dan seluruh Mahkamah Agama e  sudah bulat mupakatnya. Mereka membelenggu Yesus lalu membawa-Nya dan menyerahkan-Nya kepada Pilatus 1 . f 

Markus 15:34

Konteks
15:34 Dan pada jam tiga berserulah Yesus dengan suara nyaring: "Eloi, Eloi, lama sabakhtani?", yang berarti: Allahku, Allahku, mengapa Engkau meninggalkan Aku 2 ? a 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[15:1]  1 Full Life : MEYERAHKAN-NYA KEPADA PILATUS.

Nas : Mr 15:1

Lihat cat. --> Mat 27:2.

[atau ref. Mat 27:2]

[15:34]  2 Full Life : MENGAPA ENGKAU MENINGGALKAN AKU?

Nas : Mr 15:34

Lihat cat. --> Mat 27:46.

[atau ref. Mat 27:46]



TIP #28: Arahkan mouse pada tautan catatan yang terdapat pada teks alkitab untuk melihat catatan ayat tersebut dalam popup. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA