TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Mazmur 12:5

Konteks
12:5 (12-6) Oleh karena penindasan i  terhadap orang-orang yang lemah, oleh karena keluhan j  orang-orang miskin, sekarang juga Aku bangkit, k  firman TUHAN; Aku memberi keselamatan kepada orang l  yang menghauskannya.

Mazmur 22:9

Konteks
22:9 (22-10) Ya, Engkau yang mengeluarkan aku dari kandungan; q  Engkau yang membuat aku aman r  pada dada ibuku.

Mazmur 30:1

Konteks
Nyanyian syukur karena selamat dari bahaya
30:1 Mazmur. Nyanyian untuk pentahbisan Bait Suci. Dari Daud. (30-2) Aku akan memuji w  Engkau, ya TUHAN, sebab Engkau telah menarik aku ke atas, x  dan tidak memberi musuh-musuhku bersukacita atas aku. y 

Mazmur 55:1

Konteks
Doa minta tolong terhadap musuh
55:1 Untuk pemimpin biduan. Dengan permainan kecapi. Nyanyian pengajaran Daud. (55-2) Berilah telinga, ya Allah, kepada doaku, janganlah bersembunyi terhadap permohonanku! z 

Mazmur 61:5

Konteks
61:5 (61-6) Sungguh, Engkau, ya Allah, telah mendengarkan nazarku, n  telah memenuhi permintaan orang-orang yang takut akan nama-Mu. o 

Mazmur 65:5

Konteks
65:5 (65-6) Dengan perbuatan-perbuatan yang dahsyat dan dengan keadilan j  Engkau menjawab kami, ya Allah yang menyelamatkan k  kami, Engkau, yang menjadi kepercayaan segala ujung bumi l  dan pulau-pulau m  yang jauh-jauh;

Mazmur 68:6

Konteks
68:6 (68-7) Allah memberi tempat tinggal g  kepada orang-orang sebatang kara, h  Ia mengeluarkan orang-orang tahanan, i  sehingga mereka bahagia, tetapi pemberontak-pemberontak tinggal di tanah j  yang gundul.

Mazmur 84:11

Konteks
84:11 (84-12) Sebab TUHAN Allah adalah matahari l  dan perisai; m  kasih dan kemuliaan Ia berikan; Ia tidak menahan n  kebaikan 1  dari orang yang hidup tidak bercela.

Mazmur 99:6

Konteks
99:6 Musa c  dan Harun d  di antara imam-imam-Nya, dan Samuel e  di antara orang-orang yang menyerukan nama-Nya. Mereka berseru kepada TUHAN dan Ia menjawab f  mereka 2 .

Mazmur 108:7

Konteks
108:7 (108-8) Allah telah berfirman z  di tempat kudus-Nya: a  "Aku hendak beria-ria, Aku hendak membagi-bagikan Sikhem, b  dan lembah Sukot c  hendak Kuukur.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[84:11]  1 Full Life : IA TIDAK MENAHAN KEBAIKAN.

Nas : Mazm 84:12

Janji ini secara khusus ditujukan kepada orang percaya yang dengan sungguh-sungguh berusaha untuk hidup saleh dan benar. Yang dipandang baik oleh Allah berkaitan langsung dengan penggenapan maksud-Nya di dalam hidup kita. Tugas kita adalah hidup tulus dan mengandalkan Allah untuk menyediakan segala sesuatu yang baik -- jasmaniah dan rohani, bersifat sementara dan kekal (lih. Mazm 34:11; Mat 6:33; Rom 8:28; 1Kor 2:9; 1Tim 4:8).

[99:6]  2 Full Life : BERSERU KEPADA TUHAN DAN IA MENJAWAB MEREKA.

Nas : Mazm 99:6

Sekalipun Allah itu kudus dan harus ditakuti (ayat Mazm 99:1-2), Dia telah turun kepada kita melalui Yesus Kristus. Dia mencari persekutuan kita dan senang mendengar serta menjawab doa umat-Nya. Musa, Harun, dan Samuel tercatat sebagai tokoh yang memiliki hubungan khusus dengan Allah melalui doa-doa syafaat mereka.



TIP #11: Klik ikon untuk membuka halaman ramah cetak. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA