TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Mazmur 2:10

Konteks
2:10 Oleh sebab itu, hai raja-raja, bertindaklah bijaksana, r  terimalah pengajaran, hai para hakim s  dunia!

Mazmur 17:11

Konteks
17:11 mereka mengikuti langkah-langkahku, mereka sekarang mengerumuni f  aku, mata mereka diarahkan untuk menghempaskan aku ke bumi.

Mazmur 39:7

Konteks
39:7 (39-8) Dan sekarang, apakah yang kunanti-nantikan, ya Tuhan? Kepada-Mulah aku berharap. k 

Mazmur 113:2

Konteks
113:2 Kiranya nama TUHAN dimasyhurkan, t  sekarang ini dan selama-lamanya. u 

Mazmur 115:18

Konteks
115:18 tetapi kita, kita akan memuji TUHAN, i  sekarang ini dan sampai selama-lamanya. j  Haleluya! k 

Mazmur 119:67

Konteks
119:67 Sebelum aku tertindas, z  aku menyimpang, a  tetapi sekarang aku berpegang pada janji-Mu 1 . b 

Mazmur 121:8

Konteks
121:8 TUHAN akan menjaga keluar masukmu 2 , dari sekarang sampai selama-lamanya. l 

Mazmur 131:3

Konteks
131:3 Berharaplah g  kepada TUHAN, hai Israel, dari sekarang sampai selama-lamanya! h 

Mazmur 125:2

Konteks
125:2 Yerusalem, b  gunung-gunung sekelilingnya; demikianlah TUHAN sekeliling c  umat-Nya, dari sekarang sampai selama-lamanya.

Mazmur 12:5

Konteks
12:5 (12-6) Oleh karena penindasan i  terhadap orang-orang yang lemah, oleh karena keluhan j  orang-orang miskin, sekarang juga Aku bangkit, k  firman TUHAN; Aku memberi keselamatan kepada orang l  yang menghauskannya.

Mazmur 20:6

Konteks
20:6 (20-7) Sekarang aku tahu, bahwa TUHAN memberi kemenangan kepada orang yang diurapi-Nya r  dan menjawabnya dari sorga-Nya yang kudus dengan kemenangan yang gilang-gemilang oleh tangan kanan-Nya. s 

Mazmur 27:6

Konteks
27:6 Maka sekarang tegaklah i  kepalaku, mengatasi musuhku sekeliling aku; j  dalam kemah-Nya aku mau mempersembahkan korban k  dengan sorak-sorai; l  aku mau menyanyi m  dan bermazmur n  bagi TUHAN.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[119:67]  1 Full Life : AKU TERTINDAS ... SEKARANG AKU BERPEGANG PADA JANJI-MU.

Nas : Mazm 119:67

Allah kadang-kadang mengizinkan kita mengalami kesusahan dan kesukaran supaya membawa kita makin dekat kepada Firman-Nya (bd. Mazm 94:12; Ams 3:11-12;

lihat cat. --> Ibr 12:5).

[atau ref. Ibr 12:5]

[121:8]  2 Full Life : MENJAGA KELUAR MASUKMU.

Nas : Mazm 121:8

Nas ini dapat diterapkan baik kepada kehidupan Kristen sejak kelahiran rohani hingga kita meninggalkan dunia maupun kepada kehidupan jasmaniah kita ketika ke luar untuk bekerja setiap hari dan pulang untuk istirahat. Allah akan memelihara kita; Dialah penjaga kita senantiasa.



TIP #27: Arahkan mouse pada tautan ayat untuk menampilkan teks ayat dalam popup. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA