TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Mazmur 54:4

Konteks
54:4 (54-6) Sesungguhnya, Allah adalah penolongku 1 ; q  Tuhanlah yang menopang r  aku.

Mazmur 94:22

Konteks
94:22 Tetapi TUHAN adalah kota bentengku dan Allahku adalah gunung batu t  perlindunganku. u 

Mazmur 119:114

Konteks
119:114 Engkaulah persembunyianku dan perisaiku; h  aku berharap i  kepada firman-Mu.

Mazmur 121:5

Konteks
121:5 Tuhanlah Penjagamu 2 , i  Tuhanlah naunganmu di sebelah tangan kananmu.

Mazmur 149:7

Konteks
149:7 untuk melakukan pembalasan i  terhadap bangsa-bangsa, penyiksaan-penyiksaan j  terhadap suku-suku bangsa,
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[54:4]  1 Full Life : ALLAH ADALAH PENOLONGKU.

Nas : Mazm 54:6

Mazmur ini merupakan doa yang cocok bagi orang percaya yang menghadapi bahaya atau terancam bencana. Pemazmur berseru minta tolong, dan mengharapkan bahwa Allah menanggapi dengan kuasa-Nya yang menyelamatkan, membebaskan dan menyembuhkan. Dewasa ini Tuhan mengutus Roh Kudus untuk menjadi penolong kita di bumi dan memelihara jiwa kita

(lihat cat. --> Yoh 14:16).

[atau ref. Yoh 14:16]

[121:5]  2 Full Life : TUHANLAH PENJAGAMU.

Nas : Mazm 121:5

Anak Allah yang setia senantiasa berada di bawah perlindungan, pembelaan, dan pengawasan Tuhan

(lihat cat. --> 1Pet 1:5).

[atau ref. 1Pet 1:5]

Yesus menekankan kebenaran ini ketika mengatakan, "Rambut kepalamu pun terhitung semuanya. Sebab itu janganlah kamu takut" (Mat 10:30-31).



TIP #15: Gunakan tautan Nomor Strong untuk mempelajari teks asli Ibrani dan Yunani. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA