Nahum 3:11
Konteks3:11 Engkaupun akan menjadi mabuk, k akan menjadi tidak berdaya; engkaupun akan mencari tempat perlindungan l terhadap musuh.
Nahum 3:1
KonteksHukuman atas Niniwe
3:1 Celakalah kota penumpah darah 1 k itu! Seluruhnya dusta l belaka, penuh dengan perampasan, dan tidak henti-hentinya penerkaman!
1 Samuel 25:36
Konteks25:36 Sampailah Abigail kepada Nabal dan tampaklah, Nabal mengadakan perjamuan di rumahnya, seperti perjamuan raja-raja. Nabal riang gembira y dan mabuk z sekali. Sebab itu tidaklah diceriterakan a perempuan itu sepatah katapun kepadanya, sampai fajar menyingsing.
1 Samuel 25:2
KonteksDaud, Nabal dan Abigail
25:2 Ketika itu ada seorang laki-laki di Maon, z yang mempunyai perusahaan di Karmel. Orang itu sangat kaya: a ia mempunyai tiga ribu ekor domba dan seribu ekor kambing. Ia ada di Karmel pada pengguntingan b bulu domba-dombanya.
1 Samuel 13:1
KonteksKetidaktaatan Saul waktu orang Filistin datang menyerang
13:1 Saul berumur sekian tahun ketika ia menjadi raja; dua tahun ia memerintah atas Israel.
Yeremia 51:39
Konteks51:39 jika mereka merasa panas, Aku akan menyediakan perjamuan bagi mereka, akan membuat mereka mabuk, a supaya mereka menjadi pusing dan jatuh tertidur untuk selama-lamanya, b tidak akan bangun-bangun lagi, demikianlah firman TUHAN. c
Yeremia 51:57
Konteks51:57 Aku akan membuat mabuk q para pemukanya, r orang-orang bijaksananya, s para bupatinya, para pembesarnya dan para pahlawannya, sehingga mereka jatuh tertidur t untuk selama-lamanya, tidak akan bangun-bangun lagi, demikianlah firman Sang Raja u yang TUHAN semesta alam nama-Nya.

