TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Pengkhotbah 7:12

Konteks
7:12 Karena perlindungan hikmat adalah seperti perlindungan uang. Dan beruntunglah yang mengetahui bahwa hikmat memelihara hidup pemilik-pemiliknya.

Pengkhotbah 7:18

Konteks
7:18 Adalah baik kalau engkau memegang yang satu, dan juga tidak melepaskan yang lain, karena orang yang takut akan Allah q  luput dari kedua-duanya.

Pengkhotbah 8:13

Konteks
8:13 Tetapi orang yang fasik tidak akan beroleh kebahagiaan 1  dan seperti bayang-bayang ia tidak akan panjang umur, l  karena ia tidak takut terhadap hadirat Allah. m 

Pengkhotbah 9:4

Konteks
9:4 Tetapi siapa yang termasuk orang hidup mempunyai harapan, karena anjing yang hidup lebih baik dari pada singa yang mati.

Pengkhotbah 10:4

Konteks
10:4 Jika amarah penguasa menimpa engkau, janganlah meninggalkan tempatmu, a  karena kesabaran mencegah b  kesalahan-kesalahan besar.

Pengkhotbah 11:10

Konteks
11:10 Buanglah kesedihan z  dari hatimu dan jauhkanlah penderitaan dari tubuhmu, karena kemudaan dan fajar hidup adalah kesia-siaan. a 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[8:13]  1 Full Life : ORANG YANG FASIK TIDAK AKAN BEROLEH KEBAHAGIAAN.

Nas : Pengkh 8:13

Di dalam dunia sering kali kelihatan seakan-akan kejahatan menang dan orang berdosa lolos dari hukuman (bd. pasal Mazm 73:1-28). Namun Allah memastikan kita bahwa pada akhirnya Dia akan menghukum pembuat kejahatan sesuai dengan perbuatan mereka.



TIP #34: Tip apa yang ingin Anda lihat di sini? Beritahu kami dengan klik "Laporan Masalah/Saran" di bagian bawah halaman. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA