TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Mazmur 136:11-12

Konteks
136:11 Dan membawa Israel keluar x  dari tengah-tengah mereka; bahwasanya untuk selama-lamanya kasih setia-Nya. 136:12 Dengan tangan yang kuat y  dan dengan lengan yang teracung! z  Bahwasanya untuk selama-lamanya kasih setia-Nya.

Keluaran 6:6

Konteks
6:6 (6-5) Sebab itu katakanlah kepada orang Israel: Akulah TUHAN, Aku akan membebaskan kamu dari kerja paksa orang Mesir, t  melepaskan kamu dari perbudakan mereka dan menebus u  kamu dengan tangan yang teracung v  dan dengan hukuman-hukuman w  yang berat.

Ulangan 9:26

Konteks
9:26 dan aku berdoa kepada TUHAN, kataku: Ya, Tuhan ALLAH, janganlah musnahkan umat l  milik-Mu m  sendiri, yang Kautebus n  dengan kebesaran-Mu, dan yang Kaubawa keluar dari Mesir dengan tangan o  yang kuat.

Ulangan 9:29

Konteks
9:29 Bukankah mereka itu umat t  milik-Mu u  sendiri, yang Kaubawa keluar dengan kekuatan-Mu yang besar dan dengan lengan-Mu v  yang teracung?"

Yesaya 63:9

Konteks
63:9 dalam segala kesesakan mereka. Bukan seorang duta atau utusan, z  melainkan Ia sendirilah a  yang menyelamatkan mereka 1 ; Dialah yang menebus b  mereka dalam kasih-Nya dan belas kasihan-Nya. Ia mengangkat dan menggendong c  mereka selama zaman dahulu kala. d 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[63:9]  1 Full Life : IA SENDIRILAH YANG MENYELAMATKAN MEREKA

Nas : Yes 63:9

(versi Inggris NIV -- Malaikat kehadiran-Nya yang menyelamatkan mereka). Malaikat ini mungkin malaikat Tuhan, yang sebenarnya adalah Tuhan sendiri

(lihat cat. --> Kej 16:7;

lihat cat. --> Kel 3:2;

[atau ref. Kej 16:7; Kel 3:2]

lihat art. PARA MALAIKAT DAN MALAIKAT TUHAN).



TIP #01: Selamat Datang di Antarmuka dan Sistem Belajar Alkitab SABDA™!! [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA