Mazmur 68:1
KonteksPerarakan kemenangan Allah
68:1 Untuk pemimpin biduan. Mazmur Daud. Nyanyian. (68-2) Allah bangkit 1 , t maka terseraklah u musuh-musuh-Nya, orang-orang yang membenci Dia melarikan v diri dari hadapan-Nya.
Bilangan 10:35-36
Konteks10:35 Apabila tabut itu berangkat, berkatalah Musa: "Bangkitlah, q TUHAN, supaya musuh-Mu berserak r dan orang-orang yang membenci Engkau melarikan diri dari hadapan-Mu. s " t 10:36 Dan apabila tabut itu berhenti, berkatalah ia: "Kembalilah, u TUHAN, kepada umat Israel v yang beribu-ribu laksa ini."
Bilangan 10:2
Konteks10:2 "Buatlah dua nafiri j dari perak. Dari perak tempaan harus kaubuat itu, supaya dipergunakan untuk memanggil umat k Israel dan untuk menyuruh laskar-laskarnya berangkat. l
Bilangan 6:1
KonteksHukum mengenai kenaziran
6:1 TUHAN berfirman kepada Musa:
Bilangan 6:1
KonteksHukum mengenai kenaziran
6:1 TUHAN berfirman kepada Musa:


[68:1] 1 Full Life : ALLAH BANGKIT.
Nas : Mazm 68:2-36
Mazmur ini, yang merayakan pemerintahan dan pemeliharaan Allah atas umat-Nya Israel dan kemenangan-Nya dari semua musuh-Nya, mungkin melambangkan
- (1) pembinasaan kejahatan dan si jahat pada akhir zaman oleh Kristus, dan
- (2) kemenangan semua orang percaya di dalam Kristus ketika mereka bersukacita untuk kekal di hadapan Allah (pasal Wahy 19:1-21:27).