Wahyu 4:2
Konteks4:2 Segera aku dikuasai oleh Roh m dan lihatlah, sebuah takhta terdiri di sorga, n dan di takhta itu duduk Seorang.
Wahyu 4:5
Konteks4:5 Dan dari takhta itu keluar kilat dan bunyi guruh u yang menderu, dan tujuh obor v menyala-nyala di hadapan takhta itu: itulah ketujuh Roh w Allah 1 .
Wahyu 4:9
Konteks4:9 Dan setiap kali makhluk-makhluk itu mempersembahkan puji-pujian, dan hormat dan ucapan syukur kepada Dia, yang duduk di atas takhta h itu dan yang hidup sampai selama-lamanya, i
Wahyu 20:11
Konteks

[4:5] 1 Full Life : KETUJUH ROH ALLAH.
Nas : Wahy 4:5
Ketujuh Roh Allah melambangkan kehadiran Roh Kudus di takhta Allah. Bahasa ini barangkali datang dari ketujuh aspek ungkapan Roh dalam Yes 11:2. Roh Kudus itu seperti api yang menyala, penuh dengan hukuman terhadap dosa dan penuh dengan kesucian Allah (bd. Yes 4:4; Yoh 16:8).
[20:11] 1 Full Life : TAKHTA PUTIH YANG BESAR.
Nas : Wahy 20:11-13
Penghakiman yang digambarkan di sini disebut "Penghakiman Takhta Putih yang Besar" dan meliputi semua orang yang terhilang dari segala zaman. Beberapa orang berpendapat bahwa mereka yang diselamatkan dalam pemerintahan Kristus selama seribu tahun di bumi itu akan termasuk dalam penghakiman ini.
[20:11] 2 Full Life : LENYAPLAH BUMI DAN LANGIT.
Nas : Wahy 20:11
Barangkali ini menunjuk kepada kehancuran alam semesta dan penciptaan langit yang baru dan bumi yang baru (Wahy 21:1; bd. Yes 51:6; 2Pet 3:7,10-12).