TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Ulangan 1:38

Konteks
1:38 Yosua h  bin Nun, pelayanmu, dialah yang akan masuk ke sana. Berilah kepadanya semangat, i  sebab dialah yang akan memimpin j  orang Israel sampai mereka memiliki k  negeri itu.

Ulangan 2:20

Konteks
2:20 --Negeri inipun dikira orang negeri orang Refaim. d  Dahulu orang Refaim diam di sana, tetapi orang Amon menyebut mereka orang Zamzumim,

Ulangan 2:31

Konteks
2:31 Lalu TUHAN berfirman kepadaku: Ketahuilah, Aku mulai menyerahkan Sihon dan negerinya kepadamu. Mulailah menduduki negerinya a  supaya menjadi milikmu.

Ulangan 4:27

Konteks
4:27 TUHAN akan menyerakkan x  kamu di antara bangsa-bangsa dan hanya dengan jumlah yang sedikit kamu akan tinggal y  di antara bangsa-bangsa, ke mana TUHAN akan menyingkirkan kamu.

Ulangan 8:10

Konteks
8:10 Dan engkau akan makan dan akan kenyang, q  maka engkau akan memuji TUHAN, Allahmu, karena negeri yang baik yang diberikan-Nya kepadamu itu.

Ulangan 12:23

Konteks
12:23 Tetapi jagalah baik-baik, supaya jangan engkau memakan darahnya, k  sebab darah ialah nyawa, maka janganlah engkau memakan nyawa bersama-sama dengan daging. l 

Ulangan 15:21

Konteks
15:21 Tetapi apabila ada cacatnya, t  jika timpang atau buta, bahkan cacat apapun yang buruk, maka janganlah engkau menyembelihnya bagi TUHAN, Allahmu. u 

Ulangan 18:15

Konteks
18:15 Seorang nabi dari tengah-tengahmu, dari antara saudara-saudaramu, f  sama seperti aku 1 , akan dibangkitkan bagimu oleh TUHAN, Allahmu; dialah yang harus kamu dengarkan.

Ulangan 19:18

Konteks
19:18 Maka hakim-hakim itu harus memeriksanya h  baik-baik, dan apabila ternyata, bahwa saksi itu seorang saksi dusta dan bahwa ia telah memberi tuduhan dusta terhadap saudaranya,

Ulangan 20:13

Konteks
20:13 dan setelah TUHAN, Allahmu, menyerahkannya ke dalam tanganmu, maka haruslah engkau membunuh seluruh penduduknya c  yang laki-laki dengan mata pedang.

Ulangan 24:12

Konteks
24:12 Jika ia seorang miskin, janganlah engkau tidur dengan barang gadaiannya; e 

Ulangan 24:22

Konteks
24:22 Haruslah kauingat, bahwa engkaupun dahulu budak di tanah Mesir; itulah sebabnya aku memerintahkan engkau melakukan hal ini. v "

Ulangan 25:2

Konteks
25:2 maka jika orang yang bersalah itu layak dipukul, a  haruslah hakim menyuruh dia meniarap dan menyuruh orang memukuli dia di depannya dengan sejumlah dera setimpal dengan kesalahannya.

Ulangan 28:43-44

Konteks
28:43 Orang asing yang ada di tengah-tengahmu akan menjadi makin tinggi mengatasi engkau, tetapi engkau menjadi makin rendah. i  28:44 Ia akan memberi pinjaman kepadamu, tetapi engkau tidak akan memberi pinjaman kepadanya; j  ia akan menjadi kepala, tetapi engkau akan menjadi ekor. k 

Ulangan 30:7

Konteks
30:7 TUHAN, Allahmu, akan menjatuhkan segala sumpah serapah m  itu kepada musuhmu dan pembencimu, yang telah mengejar engkau. n 

Ulangan 32:19

Konteks
32:19 Ketika TUHAN melihat hal itu, maka Ia menolak mereka, z  karena Ia sakit hati oleh anak-anaknya lelaki dan perempuan. a 

Ulangan 33:23

Konteks
33:23 Tentang Naftali j  ia berkata: "Naftali kenyang dengan perkenanan dan penuh dengan berkat TUHAN; milikilah tasik dan wilayah sebelah selatan."

Ulangan 33:27-28

Konteks
33:27 Allah yang abadi t  adalah tempat perlindunganmu, u  dan di bawahmu ada lengan-lengan yang kekal. v  Ia mengusir musuh dari depanmu w  dan berfirman: Punahkanlah! x  33:28 Maka Israel diam dengan tenteram y  dan sumber Yakub diam tidak terganggu di dalam suatu negeri yang ada gandum dan anggur; bahkan langitnya menitikkan embun. z 

Ulangan 34:7

Konteks
34:7 Musa berumur seratus dua puluh tahun, w  ketika ia mati; matanya belum kabur x  dan kekuatannya belum hilang. y 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[18:15]  1 Full Life : SEORANG NABI ... SEPERTI AKU.

Nas : Ul 18:15

Nabi terakhir seperti Musa (ayat Ul 18:15,18) adalah Yesus Kristus, sang Mesias

(lihat cat. --> Kis 3:22).

[atau ref. Kis 3:22]

Seperti Musa, Nabi ini akan menjadi seorang Israel yang memberitakan firman Allah (ayat Ul 18:18-19). Orang Yahudi pada zaman Yesus menantikan kedatangan Nabi besar ini (Yoh 1:21,45; 4:19,29; 6:14; Kis 3:22-26; Kis 7:37).



TIP #04: Coba gunakan range (OT dan NT) pada Pencarian Khusus agar pencarian Anda lebih terfokus. [SEMUA]
dibuat dalam 0.05 detik
dipersembahkan oleh YLSA