TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Ulangan 2:25

Konteks
2:25 Pada hari ini Aku mulai mendatangkan ke atas bangsa-bangsa di seluruh kolong langit keseganan n  dan ketakutan o  terhadap kamu, sehingga mereka menggigil p  dan gemetar karena engkau, apabila mereka mendengar tentang kamu."

Ulangan 4:14

Konteks
4:14 Dan pada waktu itu aku diperintahkan TUHAN untuk mengajarkan kepadamu ketetapan dan peraturan, v  supaya kamu melakukannya di negeri, ke mana kamu pergi untuk mendudukinya.

Ulangan 6:1

Konteks
Kasih kepada Allah adalah perintah yang utama
6:1 "Inilah perintah, yakni ketetapan dan peraturan, yang aku ajarkan kepadamu atas perintah TUHAN, Allahmu, untuk dilakukan di negeri, ke mana kamu pergi untuk mendudukinya,

Ulangan 7:7

Konteks
7:7 Bukan karena lebih banyak x  jumlahmu dari bangsa manapun juga, maka hati TUHAN terpikat olehmu dan memilih kamu--bukankah kamu ini yang paling kecil y  dari segala bangsa? z  --

Ulangan 9:10

Konteks
9:10 TUHAN memberikan kepadaku kedua loh batu, yang ditulisi jari Allah, h  di mana ada segala firman yang diucapkan TUHAN kepadamu di gunung itu dari tengah-tengah api, pada hari perkumpulan. i 

Ulangan 11:8

Konteks
Ketaatan mendatangkan berkat, ketidaktaatan mendatangkan kutuk
11:8 "Jadi kamu harus berpegang pada seluruh perintah s  yang kusampaikan kepadamu pada hari ini, supaya kamu kuat untuk memasuki serta menduduki negeri, ke mana kamu pergi mendudukinya, t 

Ulangan 16:18

Konteks
Pengadilan yang adil
16:18 "Hakim-hakim z  dan petugas-petugas haruslah kauangkat di segala tempat yang diberikan TUHAN, Allahmu, kepadamu, menurut suku-sukumu; mereka harus menghakimi bangsa itu dengan pengadilan yang adil. a 

Ulangan 21:3

Konteks
21:3 Kota yang ternyata paling dekat dengan tempat orang yang terbunuh itu, para tua-tua kota itulah harus mengambil seekor lembu betina yang muda, yang belum pernah dipakai, yang belum pernah menghela dengan kuk. m 

Ulangan 30:4

Konteks
30:4 Sekalipun orang-orang yang terhalau dari padamu ada di ujung langit, f  dari sanapun TUHAN, Allahmu, akan mengumpulkan g  engkau kembali h  dan dari sanapun Ia akan mengambil engkau.

Ulangan 30:18

Konteks
30:18 maka aku memberitahukan kepadamu pada hari ini, bahwa pastilah kamu akan binasa; e  tidak akan lanjut umurmu di tanah, ke mana engkau pergi, menyeberangi sungai Yordan untuk mendudukinya.

Ulangan 31:13

Konteks
31:13 dan supaya anak-anak m  mereka, yang tidak mengetahuinya, dapat mendengarnya dan belajar takut akan TUHAN, Allahmu, --selama kamu hidup di tanah, ke mana kamu pergi, menyeberangi sungai Yordan untuk mendudukinya."

Ulangan 32:38

Konteks
32:38 yang memakan lemak dari korban sembelihan mereka, meminum anggur dari korban curahan x  mereka? Biarlah mereka bangkit untuk menolong kamu, sehingga kamu mendapat perlindungan.

Ulangan 32:47

Konteks
32:47 Sebab perkataan ini bukanlah perkataan hampa bagimu, tetapi itulah hidupmu, s  dan dengan perkataan ini akan lanjut t  umurmu di tanah, ke mana kamu pergi, menyeberangi sungai Yordan untuk mendudukinya."


TIP #18: Centang "Hanya dalam TB" pada Pencarian Universal untuk pencarian teks alkitab hanya dalam versi TB [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA