TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Ulangan 3:6

Konteks
3:6 Kita menumpas seluruh penduduknya, seperti yang kita lakukan terhadap Sihon, raja Hesybon, dengan menumpas v  penduduk setiap kota: laki-laki, perempuan dan anak-anak.

Ulangan 3:19

Konteks
3:19 Hanya isteri s  dan anak-anakmu serta ternak-ternakmu t --aku tahu ada banyak ternak padamu--boleh tinggal di kota-kota yang telah kuberikan kepadamu,

Ulangan 9:16

Konteks
9:16 Lalu aku menyaksikan, bahwa sesungguhnya kamu telah berbuat dosa terhadap TUHAN, Allahmu: kamu telah membuat suatu anak lembu tuangan, s  kamu telah segera menyimpang dari jalan yang diperintahkan TUHAN kepadamu.

Ulangan 11:9

Konteks
11:9 dan supaya lanjut umurmu u  di tanah yang dijanjikan TUHAN dengan sumpah v  kepada nenek moyangmu untuk memberikannya kepada mereka dan kepada keturunan mereka, suatu negeri yang berlimpah-limpah susu dan madunya. w 

Ulangan 13:12

Konteks
13:12 Apabila di salah satu kota yang diberikan TUHAN, Allahmu, kepadamu untuk diam di sana, kaudengar orang berkata:

Ulangan 17:2

Konteks
Hukuman mati untuk penyembah berhala
17:2 "Apabila di tengah-tengahmu di salah satu tempatmu yang diberikan kepadamu oleh TUHAN, Allahmu, ada terdapat seorang laki-laki atau perempuan yang melakukan apa yang jahat di mata TUHAN, Allahmu, dengan melangkahi perjanjian-Nya, k 

Ulangan 17:18

Konteks
17:18 Apabila ia duduk di atas takhta w  kerajaan, maka haruslah ia menyuruh menulis x  baginya salinan y  hukum ini menurut kitab yang ada pada imam-imam orang Lewi.

Ulangan 18:6

Konteks
18:6 Apabila seorang Lewi datang dari tempat manapun di Israel, di mana ia tinggal sebagai pendatang, dan dengan sepenuh hati masuk ke tempat yang akan dipilih q  TUHAN,

Ulangan 19:11

Konteks
19:11 Tetapi apabila seseorang membenci sesamanya manusia, dan dengan bersembunyi menantikan dia, lalu bangun menyerang dan memukul dia, sehingga mati, a  kemudian melarikan diri ke salah satu kota itu,

Ulangan 20:14

Konteks
20:14 Hanya perempuan, anak-anak, hewan d  dan segala yang ada di kota e  itu, yakni seluruh jarahan itu, boleh kaurampas f  bagimu sendiri, dan jarahan yang dari musuhmu ini, yang diberikan kepadamu oleh TUHAN, Allahmu, boleh kaupergunakan.

Ulangan 21:1

Konteks
Cara mengadakan pendamaian karena pembunuhan oleh seorang yang tak dikenal
21:1 "Apabila di tanah yang diberikan TUHAN, Allahmu, kepadamu untuk menjadi milikmu, terdapat seorang yang mati terbunuh di padang, dengan tidak diketahui siapa yang membunuhnya, l 

Ulangan 28:2

Konteks
28:2 Segala berkat ini akan datang kepadamu m  dan menjadi bagianmu, jika engkau mendengarkan suara TUHAN, Allahmu:

Ulangan 29:21

Konteks
29:21 TUHAN akan memisahkan orang itu dari segala suku Israel supaya dia mendapat celaka, i  sesuai dengan segala sumpah serapah perjanjian yang tertulis dalam kitab hukum Taurat j  ini.

Ulangan 30:6

Konteks
30:6 Dan TUHAN, Allahmu, akan menyunat hatimu dan hati keturunanmu, k  sehingga engkau mengasihi l  TUHAN, Allahmu, dengan segenap hatimu dan dengan segenap jiwamu, supaya engkau hidup.

Ulangan 32:13

Konteks
32:13 Dibuat-Nya dia berkendaraan mengatasi bukit-bukit i  di bumi, dan memakan hasil dari ladang; dibuat-Nya dia mengisap madu dari bukit batu, j  dan minyak k  dari gunung batu yang keras,


TIP #28: Arahkan mouse pada tautan catatan yang terdapat pada teks alkitab untuk melihat catatan ayat tersebut dalam popup. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA