TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Ulangan 32:10

Konteks
32:10 Didapati-Nya dia di suatu negeri, di padang gurun, z  di tengah-tengah ketandusan dan auman padang belantara. a  Dikelilingi-Nya b  dia dan diawasi-Nya, dijaga-Nya sebagai biji mata-Nya. c 

Ulangan 14:2

Konteks
14:2 sebab engkaulah umat yang kudus m  bagi TUHAN, Allahmu, n  dan engkau dipilih TUHAN untuk menjadi umat kesayangan-Nya o  dari antara segala bangsa yang di atas muka bumi."

Ulangan 29:28

Konteks
29:28 TUHAN telah menyentakkan s  mereka dari tanah mereka dalam murka dan kepanasan amarah t  dan gusar-Nya yang hebat, lalu melemparkan mereka ke negeri lain, seperti yang terjadi sekarang ini.

Ulangan 32:16

Konteks
32:16 Mereka membangkitkan cemburu-Nya s  dengan allah asing, mereka menimbulkan sakit hati-Nya t  dengan dewa kekejian,

Ulangan 32:19

Konteks
32:19 Ketika TUHAN melihat hal itu, maka Ia menolak mereka, z  karena Ia sakit hati oleh anak-anaknya lelaki dan perempuan. a 

Ulangan 13:17

Konteks
13:17 Dari barang-barang yang dikhususkan itu janganlah apapun melekat pada tanganmu, supaya TUHAN berhenti dari murka-Nya f  yang bernyala-nyala itu, menunjukkan belas kasihan-Nya g  kepadamu, mengasihani h  engkau dan membuat jumlahmu i  banyak, seperti yang dijanjikan-Nya j  dengan sumpah kepada nenek moyangmu.

Ulangan 4:20

Konteks
4:20 sedangkan TUHAN telah mengambil kamu dan membawa kamu keluar dari dapur h  peleburan besi, dari Mesir, i  untuk menjadi umat milik-Nya j  sendiri, seperti yang terjadi sekarang ini.

Ulangan 4:29

Konteks
4:29 Dan baru di sana engkau mencari c  TUHAN, Allahmu, dan menemukan-Nya, asal engkau menanyakan Dia dengan segenap hatimu d  dan dengan segenap jiwamu 1 . e 

Ulangan 26:18

Konteks
26:18 Dan TUHAN telah menerima janji dari padamu pada hari ini, bahwa engkau akan menjadi umat kesayangan-Nya, v  seperti yang dijanjikan-Nya kepadamu, dan bahwa engkau akan berpegang pada segala perintah-Nya,

Ulangan 1:34

Konteks
Riwayat hukuman atas Israel
1:34 "Ketika TUHAN mendengar z  gerutumu itu, Ia menjadi murka a  dan bersumpah: b 

Ulangan 6:16

Konteks
6:16 Janganlah kamu mencobai TUHAN, Allahmu, p  seperti kamu mencobai Dia di Masa.

Ulangan 32:9

Konteks
32:9 Tetapi bagian x  TUHAN ialah umat-Nya, Yakub ialah milik y  yang ditetapkan bagi-Nya.

Ulangan 9:18

Konteks
9:18 Sesudah itu aku sujud t  di hadapan TUHAN, empat puluh hari empat puluh malam lamanya, seperti yang pertama kali--roti tidak kumakan dan air tidak kuminum u --karena segala dosa yang telah kamu perbuat, v  yakni kamu melakukan apa yang jahat di mata TUHAN, sehingga kamu menimbulkan sakit hati-Nya.

Ulangan 29:23

Konteks
29:23 seluruh tanahnya yang telah hangus l  oleh belerang dan garam, m  yang tidak ditaburi, tidak menumbuhkan apa-apa dan tidak ada tumbuh-tumbuhan apapun yang timbul dari padanya, seperti pada waktu ditunggangbalikkan-Nya Sodom, Gomora, n  Adma dan Zeboim, yakni yang ditunggangbalikkan TUHAN dalam murka dan kepanasan amarah-Nya o --

Ulangan 10:14

Konteks
10:14 Sesungguhnya, TUHAN, Allahmulah yang empunya langit, c  d  e  bahkan langit yang mengatasi segala langit, f  g  dan bumi dengan segala isinya; h 

Ulangan 11:12

Konteks
11:12 suatu negeri yang dipelihara oleh TUHAN, Allahmu: mata a  TUHAN, Allahmu, tetap mengawasinya dari awal sampai akhir tahun.

Ulangan 29:24

Konteks
29:24 bahkan segala bangsa akan berkata: Apakah sebabnya TUHAN berbuat demikian kepada negeri p  ini? Apakah artinya murka yang hebat bernyala-nyala ini?

Ulangan 4:25

Konteks
4:25 Apabila kamu beranak cucu dan kamu telah tua di negeri itu lalu kamu berlaku busuk r  dengan membuat patung s  yang menyerupai apapun juga, dan melakukan apa yang jahat t  di mata TUHAN, Allahmu, sehingga kamu menimbulkan sakit hati-Nya,

Ulangan 32:43

Konteks
32:43 Bersorak-sorailah, l  hai bangsa-bangsa karena umat-Nya, sebab Ia membalaskan darah hamba-hamba-Nya, m  Ia membalas dendam kepada lawan-Nya, n  dan mengadakan pendamaian bagi tanah umat-Nya. o "

Ulangan 4:12

Konteks
4:12 Lalu berfirmanlah q  TUHAN kepadamu dari tengah-tengah api; suara kata-kata kamu dengar, tetapi suatu rupa r  tidak kamu lihat, hanya ada suara. s 

Ulangan 6:15

Konteks
6:15 sebab TUHAN, Allahmu, o  adalah Allah yang cemburu di tengah-tengahmu, supaya jangan bangkit murka TUHAN, Allahmu, terhadap engkau, sehingga Ia memunahkan engkau dari muka bumi.

Ulangan 7:10

Konteks
7:10 tetapi terhadap diri setiap orang dari mereka yang membenci Dia, Ia melakukan pembalasan dengan membinasakan orang itu. Ia tidak bertangguh terhadap orang yang membenci Dia. k  Ia langsung mengadakan pembalasan terhadap orang itu.

Ulangan 18:1

Konteks
Penghasilan imam dan orang Lewi
18:1 "Imam-imam orang Lewi, e  seluruh suku Lewi, janganlah mendapat bagian milik pusaka bersama-sama orang Israel; dari korban api-apian f  kepada TUHAN dan apa yang menjadi milik-Nya harus mereka mendapat rezeki. g 

Ulangan 32:5

Konteks
32:5 Berlaku busuk terhadap Dia, mereka yang bukan lagi anak-anak-Nya, yang merupakan noda, suatu angkatan k  yang bengkok dan belat-belit.

Ulangan 33:3

Konteks
33:3 Sungguh Ia mengasihi o  umat-Nya; semua orang-Nya yang kudus--di dalam tangan-Mulah p  mereka, pada kaki-Mulah mereka duduk, q  menangkap sesuatu dari firman-Mu.

Ulangan 13:4

Konteks
13:4 TUHAN, Allahmu, harus kamu ikuti, j  kamu harus takut k  akan Dia, kamu harus berpegang pada perintah-Nya, suara-Nya harus kamu dengarkan, kepada-Nya harus kamu berbakti dan berpaut. l 

Ulangan 31:29

Konteks
31:29 Sebab aku tahu, bahwa sesudah aku mati, kamu akan berlaku sangat busuk t  dan akan menyimpang dari jalan yang telah kuperintahkan kepadamu. Sebab itu di kemudian hari malapetaka u  akan menimpa kamu, apabila kamu berbuat yang jahat di mata TUHAN, dan menimbulkan sakit hati-Nya dengan perbuatan tanganmu."
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[4:29]  1 Full Life : DENGAN SEGENAP HATIMU ... JIWAMU.

Nas : Ul 4:29

Untuk menemukan Allah dan mengenal Dia dalam kesempurnaan-Nya, seseorang harus mencari Dia dengan pengabdian yang tulus (bd. Ul 6:5; Ul 10:12; 11:13; 13:3; 26:16; 30:6,10;

lihat cat. --> Fili 3:8-11).

[atau ref. Fili 3:8-11]

Mengenal Allah dan mengalami kuasa, berkat, dan kebenaran dari kerajaan-Nya tidak diterima dengan mudah; hal ini hanya akan dialami oleh mereka yang sungguh-sungguh mencari Dia (Ibr 11:6) dan rindu hadirat-Nya, kepenuhan Roh-Nya, dan karunia hidup kekal dari-Nya.



TIP #33: Situs ini membutuhkan masukan, ide, dan partisipasi Anda! Klik "Laporan Masalah/Saran" di bagian bawah halaman. [SEMUA]
dibuat dalam 0.05 detik
dipersembahkan oleh YLSA