TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Ulangan 33:22

Konteks
33:22 Tentang Dan i  ia berkata: "Adapun Dan ialah anak singa yang melompat keluar dari Basan."

Ulangan 21:6

Konteks
21:6 Dan semua tua-tua dari kota yang paling dekat dengan tempat orang yang terbunuh itu, haruslah membasuh tangannya p  di atas lembu muda yang batang lehernya dipatahkan di lembah itu,

Ulangan 21:3

Konteks
21:3 Kota yang ternyata paling dekat dengan tempat orang yang terbunuh itu, para tua-tua kota itulah harus mengambil seekor lembu betina yang muda, yang belum pernah dipakai, yang belum pernah menghela dengan kuk. m 

Ulangan 33:17

Konteks
33:17 Anak sulung lembu sapinya adalah kegemilangannya dan tanduk-tanduknya t  seperti tanduk-tanduk lembu u  hutan; dengan itu ia akan menanduk v  bangsa-bangsa, seluruh bumi, dari ujung ke ujung. Itulah orang Efraim w  yang puluhan ribu, dan itulah orang Manasye x  yang ribuan."

Ulangan 28:50

Konteks
28:50 suatu bangsa yang garang mukanya, yang tidak menghiraukan orang tua-tua x  dan tidak merasa kasihan kepada anak-anak;

Ulangan 21:4

Konteks
21:4 Para tua-tua kota itu haruslah membawa lembu muda itu ke suatu lembah yang selalu berair dan yang belum pernah dikerjakan atau ditaburi, dan di sana di lembah itu haruslah mereka mematahkan batang leher lembu muda itu.

Ulangan 32:2

Konteks
32:2 Mudah-mudahan pengajaranku menitik laksana hujan, y  perkataanku menetes laksana embun, z  a  laksana hujan renai b  ke atas tunas muda, dan laksana dirus hujan ke atas tumbuh-tumbuhan.

Ulangan 32:25

Konteks
32:25 Pedang di luar rumah dan kengerian u  di dalam kamar akan melenyapkan v  teruna maupun dara, anak menyusu serta orang ubanan. w 

Ulangan 34:7

Konteks
34:7 Musa berumur seratus dua puluh tahun, w  ketika ia mati; matanya belum kabur x  dan kekuatannya belum hilang. y 

Ulangan 22:28

Konteks
22:28 Apabila seseorang bertemu dengan seorang gadis, yang masih perawan dan belum bertunangan, memaksa gadis itu tidur dengan dia, dan keduanya kedapatan k --

Ulangan 21:16

Konteks
21:16 maka pada waktu ia membagi warisan harta kepunyaannya kepada anak-anaknya itu, tidaklah boleh ia memberikan bagian anak sulung kepada anak dari isteri yang dicintai merugikan anak dari isteri yang tidak dicintai, b  yang adalah anak sulung.

Ulangan 21:21

Konteks
21:21 Maka haruslah semua orang sekotanya melempari anak itu dengan batu, sehingga ia mati. i  Demikianlah harus kauhapuskan yang jahat j  itu dari tengah-tengahmu; dan seluruh orang Israel akan mendengar dan menjadi takut. k "


TIP #30: Klik ikon pada popup untuk memperkecil ukuran huruf, ikon pada popup untuk memperbesar ukuran huruf. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA