TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Yehezkiel 37:7

Konteks
37:7 Lalu aku bernubuat seperti diperintahkan kepadaku; dan segera sesudah aku bernubuat, kedengaranlah suara, sungguh, suatu suara berderak-derak, dan tulang-tulang itu bertemu satu sama lain.

Yehezkiel 37:10

Konteks
37:10 Lalu aku bernubuat seperti diperintahkan-Nya q  kepadaku. Dan nafas hidup itu masuk di dalam mereka, sehingga mereka hidup kembali 1 . Mereka menjejakkan kakinya, suatu tentara r  yang sangat besar.

Yehezkiel 37:22

Konteks
37:22 Aku akan menjadikan mereka satu bangsa di tanah mereka, di atas gunung-gunung Israel, f  dan satu raja memerintah mereka seluruhnya; mereka tidak lagi menjadi dua bangsa dan tidak lagi terbagi menjadi dua kerajaan. g 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[37:10]  1 Full Life : NAFAS HIDUP ITU MASUK ... HIDUP KEMBALI.

Nas : Yeh 37:10

Pemulihan Israel kepada kehidupan mengingatkan kita pada penciptaan manusia sebagaimana dikisahkan Kej 2:7. Adam semula diciptakan secara jasmaniah, setelah itu Allah menghembuskan "nafas hidup" ke dalam dirinya. Dengan cara yang sama, Israel yang mati akan dipulihkan secara jasmaniah terlebih dahulu, dan kemudian Allah akan memberikan mereka nafas hidup-Nya (yaitu, mencurahkan Roh-Nya atas mereka).



TIP #10: Klik ikon untuk merubah tampilan teks alkitab menjadi per baris atau paragraf. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA