TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Yehezkiel 5:15

Konteks
5:15 Engkau akan menjadi buah celaan f  dan cercaan, menjadi peringatan g  dan suatu kengerian bagi bangsa-bangsa yang di sekitarmu, tatkala Aku menjatuhkan hukuman kepadamu di dalam kemurkaan dan kemarahan dan di dalam penghajaran-penghajaran h  kemarahan--Aku, TUHAN, yang mengatakannya i --

Yehezkiel 5:17

Konteks
5:17 Aku akan mendatangkan kelaparan atasmu dan binatang-binatang k  buas di tengah-tengahmu, yang akan memunahkan anak-anakmu; sampar akan berkecamuk dan darah l  akan mengalir di tengah-tengahmu dan Aku akan mendatangkan pedang atasmu, Aku, TUHAN, yang mengatakannya 1 . m "

Yehezkiel 11:15

Konteks
11:15 "Hai anak manusia, penduduk-penduduk Yerusalem berkata tentang semua saudara-saudaramu, tentang kaum kerabatmu dan segenap kaum Israel dalam keseluruhannya: Mereka telah jauh dari TUHAN, kepada kami tanah ini diberikan menjadi milik. f 

Yehezkiel 16:13

Konteks
16:13 Dengan demikian engkau menghias dirimu dengan emas dan perak, pakaianmu b  lenan halus dan sutera dan kain berwarna-warna; makananmu ialah tepung yang terbaik, madu dan minyak c  dan engkau menjadi sangat cantik, sehingga layak menjadi ratu. d 

Yehezkiel 16:45

Konteks
16:45 Anak ibumu engkau, yang jijik g  melihat suaminya h  dan anak-anaknya lelaki, dan adik kakak-kakakmu perempuan engkau, yang jijik melihat suami-suami mereka dan anak-anak mereka lelaki. Ibumu adalah orang Heti dan ayahmu adalah orang Amori. i 

Yehezkiel 24:27

Konteks
24:27 Pada hari itu mulutmu akan terbuka dan engkau akan berbicara kepada orang yang terluput itu dan tidak lagi tetap bisu. o  Dengan demikian engkau menjadi lambang bagi mereka dan mereka akan mengetahui, bahwa Akulah TUHAN. p "

Yehezkiel 32:30

Konteks
32:30 Di situ pemimpin-pemimpin dari utara, l  semuanya mereka, dan semua orang Sidon, m  yang dengan malu turun dekat orang-orang yang mati terbunuh, walaupun dengan kekuatannya mereka sudah menimbulkan ketakutan terhadap mereka; mereka dibaringkan tanpa disunat n  dekat orang-orang yang mati terbunuh oleh pedang dan mereka menanggung nodanya bersama orang-orang yang turun ke liang kubur. o 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[5:17]  1 Full Life : AKU, TUHAN YANG MENGATAKANNYA.

Nas : Yeh 5:17

Pernyataan tentang tekad Allah untuk melaksanakan hukuman atas Yehuda muncul sekitar enam puluh kali di dalam kitab Yehezkiel. Kita tidak boleh berpikir bahwa Allah Bapa tidak mau menghukum mereka yang menajiskan gereja-Nya

(lihat cat. --> Yeh 5:11 sebelumnya)

[atau ref. Yeh 5:11]

atau menolak jalan-jalan-Nya. Allah menepati firman-Nya, dan ancaman hukuman-Nya akan digenapi. Untuk pemahaman yang lebih lengkap tentang pencurahan murka Allah di masa yang akan datang, bacalah kitab Wahyu.



TIP #18: Centang "Hanya dalam TB" pada Pencarian Universal untuk pencarian teks alkitab hanya dalam versi TB [SEMUA]
dibuat dalam 0.22 detik
dipersembahkan oleh YLSA