TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Yeremia 2:24

Konteks
2:24 yang w  melepaskan diri lari ke padang gurun, x  karena ingin menghirup udara! Siapakah yang dapat menahan nafsunya untuk berjantan? Semua yang mencari dia, tidak usah berlelah, mereka akan menemukannya dalam musim berjantan.

Yeremia 9:2

Konteks
9:2 Sekiranya di padang gurun m  aku mempunyai tempat penginapan bagi orang-orang yang sedang dalam perjalanan, maka aku akan meninggalkan bangsaku dan menyingkir dari pada mereka! Sebab mereka sekalian adalah orang-orang berzinah, n  suatu kumpulan orang-orang yang tidak setia. o 

Yeremia 9:26

Konteks
9:26 orang Mesir, orang Yehuda, orang Edom, bani Amon, orang Moab dan semua orang yang berpotong tepi rambutnya berkeliling, n  orang-orang yang diam di padang gurun, sebab segala bangsa tidak bersunat o  dan segenap kaum Israel tidak bersunat hatinya. p "

Yeremia 12:12

Konteks
12:12 Para pembinasa telah datang melintasi segala bukit gundul di padang gurun; sebab pedang i  TUHAN j  mengamuk makan k  dari ujung negeri yang satu ke ujung lain; l  tidak ada damai m  bagi segala yang hidup.

Yeremia 17:6

Konteks
17:6 Ia akan seperti semak bulus di padang belantara, ia tidak akan mengalami datangnya keadaan baik; ia akan tinggal di tanah z  angus di padang gurun, di negeri padang asin a  yang tidak berpenduduk.

Yeremia 50:12

Konteks
50:12 namun, ibumu sangat menanggung malu, dan perempuan yang melahirkan kamu tersipu-sipu! d  Lihat, dialah yang menjadi terakhir dari bangsa-bangsa: padang gurun, padang belantara dan dataran rumput! e 

Yeremia 51:43

Konteks
51:43 Kota-kotanya sudah menjadi tempat tandus, menjadi negeri yang kering dan padang belantara, i  negeri yang tidak didiami oleh seorangpun dan yang tidak dilewati j  oleh seorang manusiapun.


TIP #33: Situs ini membutuhkan masukan, ide, dan partisipasi Anda! Klik "Laporan Masalah/Saran" di bagian bawah halaman. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA