TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Yeremia 25:17

Konteks
25:17 Maka aku mengambil piala itu dari tangan TUHAN, lalu meminumkan isinya kepada segala bangsa yang kepadanya TUHAN mengutus x  aku,

Yeremia 35:5

Konteks
35:5 Di depan anggota-anggota kaum orang Rekhab itu aku meletakkan piala-piala penuh anggur dan cawan-cawan, lalu aku berkata kepada mereka: "Silakan minum anggur!"

Yeremia 25:15

Konteks
Piala amarah TUHAN atas bangsa-bangsa
25:15 Beginilah firman TUHAN, Allah Israel, kepadaku: "Ambillah dari tangan-Ku piala r  berisi anggur kehangatan amarah 1  ini dan minumkanlah isinya kepada segala bangsa yang kepadanya Aku mengutus s  engkau,

Yeremia 25:28

Konteks
25:28 Tetapi apabila mereka enggan menerima piala itu dari tanganmu untuk meminum d  isinya, maka haruslah kaukatakan kepada mereka: Beginilah firman TUHAN semesta alam: Kamu wajib meminumnya!

Yeremia 16:7

Konteks
16:7 Tidak ada orang yang akan memecah-mecahkan roti x  bagi orang yang berkabung y  untuk menghiburkan dia karena kematian itu. Bahkan tidak ada orang yang akan memberi dia minum dari piala penghiburan z  oleh karena kematian ayah atau ibunya.

Yeremia 51:7

Konteks
51:7 Babel tadinya seperti piala u  emas di tangan TUHAN yang memabukkan seluruh bumi. Bangsa-bangsa minum dari anggurnya, itulah sebabnya bangsa-bangsa menjadi gila.

Yeremia 49:12

Konteks
49:12 Sebab beginilah firman TUHAN: "Sedangkan orang-orang yang tidak selayaknya meminum isi piala d  itu telah terpaksa meminumnya, masakan engkau ini akan bebas e  dari hukuman? Engkau tidak akan bebas dari hukuman, tetapi mesti meminumnya!

Yeremia 52:19

Konteks
52:19 juga pasu-pasu, perbaraan-perbaraan, q  bokor-bokor penyiraman, kuali-kuali, kandil-kandil, r  cawan-cawan s  dan piala-piala, t  baik segala yang dari emas maupun segala yang dari perak, u  diambil oleh kepala pasukan pengawal itu.

Yeremia 25:16

Konteks
25:16 supaya mereka minum, t  menjadi terhuyung-huyung u  dan bingung v  karena pedang w  yang hendak Kukirimkan ke antaranya.

Yeremia 25:18

Konteks
25:18 yakni kepada Yerusalem y  dan kota-kota Yehuda, beserta raja-rajanya dan pemuka-pemukanya, untuk membuat semuanya itu menjadi reruntuhan, z  ketandusan dan sasaran suitan a  dan kutuk b  seperti halnya pada hari ini; c 

Yeremia 25:26

Konteks
25:26 kepada semua raja dari utara, y  yang dekat dan yang jauh, satu demi satu, dan kepada semua kerajaan z  dunia yang ada di atas muka bumi; juga raja Sesakh a  akan meminumnya sesudah mereka.

Yeremia 52:18

Konteks
52:18 Kuali-kuali, penyodok-penyodok, pisau-pisau, bokor-bokor o  penyiraman dan cawan-cawan dan segala perkakas tembaga yang dipakai untuk menyelenggarakan kebaktian p  diambil mereka,

Yeremia 25:19

Konteks
25:19 kepada Firaun, raja d  Mesir, e  beserta pegawai-pegawainya, dan pemuka-pemukanya, dan segenap rakyatnya,

Yeremia 25:27

Konteks
25:27 Kemudian haruslah kaukatakan kepada mereka: Beginilah firman TUHAN semesta alam, Allah Israel: Minumlah sampai mabuk b  dan muntah-muntah! Rebahlah dan jangan bangun lagi, oleh karena pedang c  yang hendak Kukirimkan ke antara kamu!
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[25:15]  1 Full Life : ANGGUR KEHANGATAN AMARAH.

Nas : Yer 25:15

Anggur yang memabukkan sering kali dipakai dalam Alkitab untuk melambangkan murka Allah (lih. Yer 49:12; 51:7; Ayub 21:20; Mazm 60:5; Yes 51:17,22; Yeh 23:31; Wahy 14:8,10; 16:19; 18:6).



TIP #10: Klik ikon untuk merubah tampilan teks alkitab menjadi per baris atau paragraf. [SEMUA]
dibuat dalam 0.06 detik
dipersembahkan oleh YLSA