TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Yeremia 5:5

Konteks
5:5 Baiklah aku pergi kepada orang-orang besar, g  dan berbicara kepada mereka, sebab merekalah yang mengetahui jalan TUHAN, hukum Allah mereka." Tetapi merekapun semuanya telah mematahkan kuk, telah memutuskan tali-tali pengikat. h 

Yeremia 23:9

Konteks
Menentang nabi-nabi palsu
23:9 Mengenai nabi-nabi 1 . Hatiku r  hancur dalam dadaku, segala tulangku goyah. s  Keadaanku seperti orang mabuk, seperti laki-laki yang terlalu banyak minum anggur, oleh karena TUHAN dan oleh karena firman-Nya t  yang kudus.

Yeremia 28:11

Konteks
28:11 Berkatalah s  Hananya di depan mata seluruh rakyat itu: "Beginilah firman TUHAN: Dalam dua tahun ini begitu jugalah Aku akan mematahkan kuk Nebukadnezar, raja Babel itu, dari pada tengkuk segala bangsa!" Tetapi pergilah nabi Yeremia dari sana.

Yeremia 52:7

Konteks
52:7 maka dibelah oranglah tembok kota itu. Melihat hal itu maka melarikan dirilah v  raja dengan semua tentara, meninggalkan kota itu pada waktu malam melalui pintu gerbang antara kedua tembok yang ada di dekat taman raja, sekalipun orang Kasdim mengepung kota itu sekeliling. Mereka lari menuju ke Araba-Yordan.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[23:9]  1 Full Life : MENGENAI NABI-NABI.

Nas : Yer 23:9-40

Yeremia mencela dosa-dosa para nabi palsu yang mencemooh berita malapetakanya (Yer 6:13-14; 14:14-16; 29:8-9) dan hanya mengumumkan damai sejahtera dan kemakmuran

(lihat cat. --> Yer 6:14).

[atau ref. Yer 6:14]

Yeremia meletakkan tanggung jawab keadaan moral Yehuda yang menyedihkan itu atas para nabi fasik ini.



TIP #25: Tekan Tombol pada halaman Studi Kamus untuk melihat bahan lain berbahasa inggris. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA