TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Yeremia 5:10

Konteks
5:10 Naiklah ke kebun anggurnya yang bertangga-tangga, rusakkanlah, tetapi jangan membuatnya habis lenyap. t  Buanglah carang-carang pokok anggurnya, sebab semuanya itu bukan kepunyaan TUHAN 1 !

Yeremia 23:22

Konteks
23:22 Sekiranya mereka hadir dalam dewan musyawarah-Ku, z  niscayalah mereka akan mengabarkan a  firman-Ku kepada umat-Ku, membawa mereka kembali b  dari tingkah langkahnya yang jahat dan dari perbuatan-perbuatannya c  yang jahat.

Yeremia 23:38

Konteks
23:38 Tetapi jika kamu masih berbicara tentang Sabda yang dibebankan oleh TUHAN, maka beginilah firman TUHAN: Oleh karena kamu masih memakai ungkapan Sabda yang dibebankan oleh TUHAN itu, sekalipun Aku mengutus orang kepadamu mengatakan: Janganlah kamu berbicara tentang Sabda yang dibebankan oleh TUHAN,

Yeremia 39:14

Konteks
39:14 mereka menyuruh mengambil Yeremia dari pelataran penjagaan, v  lalu menyerahkannya kepada Gedalya w  bin Ahikam x  bin Safan y  untuk membebaskannya, supaya pulang ke rumah. Demikianlah Yeremia tinggal di tengah-tengah rakyat. z 

Yeremia 51:2

Konteks
51:2 Aku akan mengirim ke Babel penampi-penampi g  yang akan menampinya h  dan yang akan menyapu bersih negerinya, sebab mereka mengepungnya dari segala pihak pada hari i  malapetaka.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[5:10]  1 Full Life : BUKAN KEPUNYAAN TUHAN.

Nas : Yer 5:10

Bangsa itu mengaku mereka milik Tuhan (bd. Yer 3:4), tetapi Allah menyatakan bahwa mereka bukan umat-Nya. Demikian pula, setiap orang yang mengaku orang percaya yang lahir-baru, namun dikuasai oleh dosa-dosa yang disebut dalam pasal ini (mis. berdusta, tidak jujur, berzina), bukan milik Tuhan; seperti halnya banyak orang di Yehuda, orang semacam itu telah tertipu sehingga percaya bahwa ketidaksetiaan mereka kepada Allah tidak akan mendatangkan hukuman-Nya kelak.



TIP #10: Klik ikon untuk merubah tampilan teks alkitab menjadi per baris atau paragraf. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA