TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Yesaya 1:24

Konteks
1:24 Sebab itu demikianlah firman Tuhan, TUHAN semesta alam, Yang Mahakuat k  pelindung Israel; "Ha, Aku akan melampiaskan dendam-Ku kepada para lawan-Ku, dan melakukan pembalasan l  kepada para musuh-Ku. m 

Yesaya 7:11

Konteks
7:11 "Mintalah suatu pertanda a  dari TUHAN, Allahmu, biarlah itu sesuatu dari dunia orang mati yang paling bawah atau sesuatu dari tempat tertinggi b  yang di atas."

Yesaya 30:15

Konteks
30:15 Sebab beginilah firman Tuhan ALLAH, a  Yang Mahakudus, b  Allah Israel: "Dengan bertobat dan tinggal diam c  kamu akan diselamatkan 1 , dalam tinggal tenang dan percaya d  terletak kekuatanmu." Tetapi kamu enggan, e 

Yesaya 42:6

Konteks
42:6 "Aku ini, TUHAN, telah memanggil h  engkau untuk maksud penyelamatan, i  telah memegang tanganmu; j  Aku telah membentuk k  engkau dan memberi engkau menjadi perjanjian l  bagi umat manusia, menjadi terang m  untuk bangsa-bangsa 2 , n 

Yesaya 45:24

Konteks
45:24 sambil berkata: Keadilan f  dan kekuatan g  hanya ada di dalam TUHAN. Semua orang yang telah bangkit amarahnya terhadap Dia akan datang kepada-Nya dan mendapat malu, h 

Yesaya 51:1

Konteks
Kata-kata penghibur untuk Sion
51:1 Dengarkanlah k  Aku, hai kamu yang mengejar apa yang benar 3 , l  hai kamu yang mencari m  TUHAN! Pandanglah gunung batu n  yang dari padanya kamu terpahat, dan kepada lobang penggalian batu yang dari padanya kamu tergali.

Yesaya 56:4

Konteks
56:4 Sebab beginilah firman TUHAN: "Kepada orang-orang kebiri r  yang memelihara hari-hari Sabat-Ku dan yang memilih apa yang Kukehendaki dan yang berpegang kepada perjanjian-Ku, s 

Yesaya 58:4

Konteks
58:4 Sesungguhnya, kamu berpuasa sambil berbantah dan berkelahi l  serta memukul dengan tinju dengan tidak semena-mena. Dengan caramu berpuasa seperti sekarang ini suaramu tidak akan didengar m  di tempat tinggi.

Yesaya 65:15

Konteks
65:15 Kamu harus meninggalkan namamu kepada orang-orang pilihan-Ku untuk dipakai sebagai sumpah kutuk h  ini: Tuhan ALLAH kiranya membuat engkau seperti mereka! Tetapi hamba-hamba-Ku akan disebut dengan nama i  lain,
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[30:15]  1 Full Life : DENGAN BERTOBAT ... KAMU AKAN DISELAMATKAN.

Nas : Yes 30:15

Yehuda dapat diselamatkan jikalau para pemimpin dan umatnya kembali kepada Allah dan mengandalkan Dia. Akan tetapi, karena mereka tidak mau, mereka akan dikalahkan dan berdiri sendiri bagaikan panji-panji di bukit, suatu contoh keras dan tegas mengenai akibat meninggalkan Allah.

[42:6]  2 Full Life : TERANG UNTUK BANGSA-BANGSA.

Nas : Yes 42:6

Misi Mesias mencakup pengantaran perjanjian keselamatan kepada orang bukan Yahudi dan orang Yahudi. Perjanjian yang baru akan ditetapkan oleh kematian-Nya (Yer 31:31-34; Ibr 8:6-13; 9:15;

lihat art. PERJANJIAN LAMA DAN PERJANJIAN BARU).

[51:1]  3 Full Life : KAMU YANG MENGEJAR APA YANG BENAR.

Nas : Yes 51:1-3

Allah mendorong kaum sisa yang setia yang mencari Dia dan kebenaran-Nya (bd. Mat 5:6) untuk menaruh keyakinan penuh bahwa pada suatu hari Ia akan mendirikan kerajaan-Nya di bumi; janji ini diulang dalam PB (Wahy 11:15; 19:1-22:21). Sekalipun dosa dan Iblis kini menguasai sebagian besar dari dunia (Yoh 12:31; Ef 2:1-3), Tuhan akan datang kembali untuk membinasakan kejahatan dan mendirikan kerajaan-Nya di bumi ini.



TIP #06: Pada Tampilan Alkitab, Tampilan Daftar Ayat dan Bacaan Ayat Harian, seret panel kuning untuk menyesuaikan layar Anda. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA