Yesaya 61:3
Konteks61:3 untuk mengaruniakan kepada mereka perhiasan w kepala ganti abu, x minyak y untuk pesta ganti kain kabung, z nyanyian puji-pujian ganti semangat yang pudar, supaya orang menyebutkan mereka "pohon tarbantin kebenaran", "tanaman a TUHAN" untuk memperlihatkan keagungan-Nya. b
Yesaya 61:10
Konteks61:10 Aku bersukaria di dalam TUHAN 1 , jiwaku bersorak-sorai o di dalam Allahku, sebab Ia mengenakan pakaian keselamatan kepadaku dan menyelubungi aku dengan jubah kebenaran, p seperti pengantin laki-laki yang mengenakan perhiasan kepala q dan seperti pengantin perempuan r yang memakai perhiasannya.


[61:10] 1 Full Life : AKU BERSUKARIA DI DALAM TUHAN.
Nas : Yes 61:10-11
Setelah Kristus datang kembali, semua anggota kerajaan-Nya akan bersukacita. Mereka akan dikenakan "pakaian keselamatan" (yaitu: mereka akan menjadi anggota umat yang ditebus Allah) dan "jubah kebenaran" (yaitu: mereka akan hidup sesuai dengan standar-standar Allah).