TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Yosua 2:10-11

Konteks
2:10 Sebab kami mendengar, bahwa TUHAN telah mengeringkan l  air Laut Teberau di depan kamu, ketika kamu berjalan keluar dari Mesir, m  dan apa yang kamu lakukan kepada kedua raja orang Amori n  yang di seberang sungai Yordan o  itu, yakni kepada Sihon dan Og, p  yang telah kamu tumpas. q  2:11 Ketika kami mendengar itu, tawarlah r  hati kami dan jatuhlah semangat s  setiap orang menghadapi kamu, t  sebab TUHAN, Allahmu, u  ialah Allah di langit di atas dan di bumi v  di bawah.

Yosua 6:5

Konteks
6:5 Apabila sangkakala tanduk domba itu panjang bunyinya w  dan kamu mendengar bunyi sangkakala itu, maka haruslah seluruh bangsa bersorak x  dengan sorak yang nyaring, maka tembok kota itu akan runtuh, lalu bangsa itu harus memanjatnya, masing-masing langsung ke depan."

Yosua 6:10

Konteks
6:10 Tetapi Yosua telah memerintahkan kepada bangsa itu, demikian: "Janganlah bersorak dan janganlah perdengarkan suaramu, sepatah katapun janganlah keluar dari mulutmu sampai pada hari aku mengatakan kepadamu: Bersoraklah! --maka kamu harus bersorak. c "

Yosua 6:20

Konteks
6:20 Lalu bersoraklah bangsa itu, sedang sangkakala ditiup; m  segera sesudah bangsa itu mendengar bunyi sangkakala, bersoraklah mereka dengan sorak n  yang nyaring. Maka runtuhlah tembok itu 1 , lalu mereka memanjat masuk ke dalam kota, masing-masing langsung ke depan, dan merebut kota o  itu.

Yosua 9:1

Konteks
Akal orang Gibeon
9:1 Ketika terdengar oleh raja-raja di sebelah barat sungai Yordan, di Pegunungan, g  di Daerah Bukit dan sepanjang tepi pantai Laut Besar h  sampai ke seberang gunung Libanon, i  yakni raja-raja orang Het, orang Amori, orang Kanaan, orang Feris, j  orang Hewi k  dan orang Yebus, l 

Yosua 10:1

Konteks
Pertempuran dekat Gibeon -- Yosua merebut bagian selatan Kanaan
10:1 Setelah terdengar oleh Adoni-Zedek, u  raja Yerusalem, v  bahwa Yosua telah merebut Ai w  dan telah menumpasnya x --seperti yang dilakukannya terhadap Yerikho dan terhadap rajanya, demikianlah juga dilakukannya terhadap Ai dan terhadap rajanya--dan bahwa penduduk kota Gibeon y  telah mengadakan ikatan persahabatan z  dengan orang Israel dan diam di tengah-tengah mereka,

Yosua 14:12

Konteks
14:12 Oleh sebab itu, berikanlah kepadaku pegunungan, yang dijanjikan TUHAN pada waktu itu, j  sebab engkau sendiri mendengar pada waktu itu, bahwa di sana ada orang Enak k  dengan kota-kota yang besar dan berkubu. l  Mungkin TUHAN menyertai aku, sehingga aku menghalau mereka, seperti yang difirmankan TUHAN."

Yosua 22:11

Konteks
22:11 Lalu terdengarlah oleh orang Israel itu cakap orang: "Telah didirikan mezbah oleh bani Ruben, bani Gad dan suku Manasye yang setengah itu, mezbah menghadap ke tanah Kanaan, di Gelilot pada sungai Yordan, di sebelah wilayah orang Israel."

Yosua 22:30

Konteks
22:30 Setelah imam Pinehas dan para pemimpin umat serta para kepala kaum-kaum orang Israel yang bersama-sama dengan dia, mendengar perkataan yang dikatakan oleh bani Ruben, bani Gad dan bani Manasye itu, maka mereka menganggap hal itu baik.

Yosua 24:27

Konteks
24:27 Kata Yosua kepada seluruh bangsa itu: "Sesungguhnya batu s  inilah akan menjadi saksi t  terhadap kita, sebab telah didengarnya segala firman TUHAN yang diucapkan-Nya kepada kita. Sebab itu batu ini akan menjadi saksi terhadap kamu, supaya kamu jangan menyangkal u  Allahmu. v "
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[6:20]  1 Full Life : RUNTUHLAH TEMBOK ITU.

Nas : Yos 6:20

Tembok itu runtuh oleh karena tindakan Allah yang langsung. Kota itu dapat direbut karena ketaatan Israel kepada firman Allah dan iman mereka akan kuasa-Nya yang ajaib (Ibr 11:30; 1Yoh 5:4). Karena kota itu tidak dibangun kembali selama beberapa ratus tahun, sedikit sekali sisa-sisa kota yang dihancurkan yang ditemukan pada lapisan tanah masa itu; sebagian besar yang tersisa musnah karena dimakan cuaca.



TIP #19: Centang "Pencarian Tepat" pada Pencarian Universal untuk pencarian teks alkitab tanpa keluarga katanya. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA