
Boks Temuan
Yosua 6:5
Konteks
6:5 Apabila sangkakala tanduk domba itu panjang bunyinya
w dan kamu mendengar bunyi sangkakala itu, maka haruslah seluruh bangsa bersorak
x dengan sorak yang nyaring, maka tembok kota itu akan runtuh, lalu bangsa itu harus memanjatnya, masing-masing langsung ke depan."