TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Yunus 2:7

Konteks
2:7 Ketika jiwaku letih lesu di dalam aku, teringatlah l  aku kepada TUHAN 1 , dan sampailah doaku m  kepada-Mu 2 , ke dalam bait-Mu n  yang kudus.

Yunus 4:3

Konteks
4:3 Jadi sekarang, ya TUHAN, cabutlah kiranya nyawaku, p  karena lebih baik aku mati 3  q  dari pada hidup. r "
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[2:7]  1 Full Life : TERINGATLAH AKU KEPADA TUHAN.

Nas : Yun 2:7

"Teringat" akan Tuhan artinya bahwa Allah menjadi kehadiran yang begitu hidup di dalam dan di sekitar kita sehingga kita dapat berseru kepada-Nya setiap saat dalam iman, pengharapan dan kasih (bd. Ul 8:18).

[2:7]  2 Full Life : SAMPAILAH DOAKU KEPADA-MU.

Nas : Yun 2:7

Bilamana kita berdoa, kita harus percaya bahwa doa-doa kita sampai ke hadapan Allah di surga.

[4:3]  3 Full Life : LEBIH BAIK AKU MATI.

Nas : Yun 4:3

Yunus demikian kecewa dan bingung secara emosi sehingga ia lebih suka mati saja. Ia merasa Allah telah memusuhi dirinya dan bangsanya dengan menyelamatkan Niniwe.



TIP #28: Arahkan mouse pada tautan catatan yang terdapat pada teks alkitab untuk melihat catatan ayat tersebut dalam popup. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA