Zakharia 10:5-7
Konteks10:5 Maka mereka akan seperti pahlawan yang menginjak-injak musuh seakan-akan itu lumpur di jalan; mereka akan berperang, d sebab TUHAN menyertai mereka, dan mereka akan membuat malu orang-orang e yang mengendarai kuda. 10:6 Aku akan membuat kuat f kaum Yehuda, dan Aku menyelamatkan keturunan Yusuf 1 . Aku akan membawa mereka kembali, sebab Aku menyayangi g mereka; h dan keadaan mereka seakan-akan tidak pernah ditolak oleh Aku, sebab Akulah TUHAN, Allah mereka, dan Aku akan menjawab i mereka. 10:7 Efraim akan seperti seorang pahlawan, hati mereka akan bersukacita seperti oleh anggur. j Anak-anak mereka akan melihatnya, lalu bersukacita dan hati mereka bersorak-sorak k karena TUHAN.
Zakharia 10:12
Konteks10:12 Aku akan menguatkan v mereka, dan mereka akan bermegah w di dalam nama TUHAN," demikianlah firman TUHAN.

