
Boks Temuan
Zakharia 9:3-4
Konteks
9:3 Tirus mendirikan tembok benteng bagi dirinya dan menimbun perak seperti debu dan emas seperti lumpur di jalan.
e
9:4 Namun sesungguhnya, Tuhan akan membuatnya miskin dan akan melontarkan
f kekuatannya ke dalam laut, dan kota itu sendiri akan habis dimakan api.
g