Pertanyaan: 936. Apa Arti dari Istilah "The Testimony of Jesus"?
Istilah "kesaksian Yesus" (di Wahyu 19:10) berarti, seperti yang sering digunakan dalam Kitab Wahyu, kesaksian orang Kristen kepada Yesus atau tentang Yesus. Ini adalah "kesaksian" mereka untuk Yesus, pernyataan mereka tentang siapa dan apa Yesus dan apa yang telah dilakukan-Nya bagi jiwa mereka sendiri. Semua orang Kristen tentu harus memiliki kesaksian ini. Mereka harus dapat menyatakan, dengan rendah hati, tegas, sederhana, jujur, apa yang Kristus telah lakukan bagi mereka dan apa artinya bagi mereka. Dalam Perjanjian Baru, ini terutama berarti berbicara untuk Yesus atau memberikan nasihat atau pengajaran Kristen di bawah inspirasi Roh Kudus.
Question: 936. What Is the Meaning of the Term "The Testimony of Jesus"?
The term "the testimony of Jesus" (in Rev. 19: 10) means, as it is used frequently in the Revelation, the testimony of the Christian to Jesus or about Jesus. It is his "witness" for Jesus, his statement as to who and what Jesus is and what he has done for his own soul. All Christians should certainly have this testi- mony. They should be able to state, humbly, firmly, simply, frankly, what Christ has done for them and what he means to them. In the New Testament it means chiefly this speaking for Jesus or giving Christian exhortation or instruction under the inspiration of the Holy Spirit.


untuk merubah tampilan teks alkitab dan catatan hanya seukuran layar atau memanjang. [