Resource > Belajar Sendiri Bahasa Yunani (Yoppi) >  Belajar Sendiri Bahasa Yunani Berdasarkan Injil Yohanes >  BAB 18. KATA GANTI: ORANG PERTAMA DAN KEDUA εvγω, ημεις, συ, υμεις KEPUNYAAN εvμος, ημετερος, σος, υμετερος > 
B. Firman Allah yang Hidup 

2:4 [και] λεγει αυvτη οΊησους, Τι εvμοι και σοι, γυναι* ουπω ηκει η ωρα μου.

Kata Yesus kepadanya: "Mau apakah engkau dari Aku, ibu? Saat-Ku belum tiba."

Diterjemahkan secara harfiah: Apa untuk aku dan engkau, hai perempuan? Pertama, kata γυναι `perempuan' sama sekali tidak menunjukkan ketidaksopanan melainkan justru menunjukkan penghormatan dan kasih sayang yang besar. Namun demikian, di luar Injil Yohanes kata γυνη tidak digunakan oleh seorang anak untuk menyebut ibunya sendiri. Kedua, klausa Τι εvμοι και σοι adalah idiom bahasa Ibrani, yang sering sekali muncul di PL, misalnya 2 Sam 16:10. Ini juga penyampaian lembut yang digunakan Yesus, untuk justru menyatakan kesiapanNya dalam membantu-melalui caraNya yang unik. Dia meminta ibuNya untuk menyerahkan persoalan ini kepadaNya.



TIP #05: Coba klik dua kali sembarang kata untuk melakukan pencarian instan. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA