Resource > Belajar Sendiri Bahasa Yunani (Yoppi) >  Belajar Sendiri Bahasa Yunani Berdasarkan Injil Yohanes >  BAB 07. KATA BENDA: DEKLENSI II BERAKHIRAN ~ον > 
A. Penjelasan 

Bentuk lain dari kelompok kata benda deklensi kedua adalah kata-kata berakhiran _ον, yang seluruhnya bergender neuter. Pola deklensinya mengikuti contoh di bawah ini:

τεκνον, ου, το, anak, anak laki-laki, keturunan (jm.)

(το adalah kata sandang untuk gender neuter)

 

tg.

jm.

nom./vok.

τεκνον

τεκνα

ak.

τεκνον

τεκνα

gen.

τεκνου

τεκνων

dat.

τεκνω

τεκνοις

Perhatikan:

· Bentuk nominatif, vokatif dan akusatif adalah sama, baik tunggal maupun jamak. Ini adalah karakteristik kata benda neuter yang berlaku untuk semua jenis deklensi.

· Bentuk genitif dan datif adalah sama seperti pada kata benda maskulin berakhiran -ος.

Sekarang lengkapi tabel di bawah ini dengan mengikuti pola di atas.

εργον, ου, το, pekerjaan, perbuatan, hal

 

tg.

jm.

nom./vok.

εργον

 

ak.

   

gen.

   

dat.

   

_ Lihat kembali Bab 3. Penjelasan Umum, mengenai deklensi-gender-number kata benda.



TIP #29: Klik ikon untuk merubah popup menjadi mode sticky, untuk merubah mode sticky menjadi mode popup kembali. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA