| (1.00) | Kis 21:9 | 
 | Filipus mempunyai empat anak dara yang beroleh karunia untuk bernubuat. b | 
| (1.00) | Kis 13:33 | 
 | telah digenapi Allah kepada kita, keturunan mereka, dengan membangkitkan Yesus, o seperti yang ada tertulis dalam mazmur kedua: Anak-Ku Engkau! Aku telah memperanakkan p Engkau pada hari ini. | 
| (0.99) | Kis 7:8 | 
 | Lalu Allah memberikan kepadanya perjanjian sunat; q dan demikianlah Abraham memperanakkan Ishak, lalu menyunatkannya pada hari yang kedelapan; r dan Ishak memperanakkan Yakub, s dan Yakub memperanakkan kedua belas bapa leluhur t kita. | 
| (0.99) | Kis 7:29 | 
 | Mendengar perkataan itu, larilah Musa dan hidup sebagai pendatang di tanah Midian. Di situ ia memperanakkan dua orang anak laki-laki. n | 
| (0.99) | Kis 7:21 | 
 | Lalu ia dibuang, tetapi puteri Firaun memungutnya dan menyuruh mengasuhnya seperti anaknya sendiri. k | 
| (0.98) | Kis 9:20 | 
 | Ketika itu juga ia memberitakan Yesus di rumah-rumah ibadat, e dan mengatakan bahwa Yesus adalah Anak Allah. f | 
| (0.98) | Kis 7:56 | 
 | Lalu katanya: "Sungguh, aku melihat langit terbuka b dan Anak Manusia c berdiri di sebelah kanan Allah." | 
| (0.98) | Kis 19:14 | 
 | Mereka yang melakukan hal itu ialah tujuh orang anak dari seorang imam kepala Yahudi yang bernama Skewa. | 
| (0.97) | Kis 4:36 | 
 | Demikian pula dengan Yusuf, yang oleh rasul-rasul disebut Barnabas, u artinya anak penghiburan, seorang Lewi dari Siprus. | 
| (0.97) | Kis 8:37 | 
 | (Sahut Filipus: "Jika tuan percaya dengan segenap hati, boleh." Jawabnya: "Aku percaya, bahwa Yesus Kristus adalah Anak Allah.") | 
| (0.97) | Kis 7:41 | 
 | Lalu pada waktu itu mereka membuat sebuah anak lembu dan mempersembahkan persembahan kepada berhala itu dan mereka bersukacita tentang apa yang dibuat f sendiri oleh mereka. | 
| (0.97) | Kis 13:10 | 
 | dan berkata: "Hai anak Iblis, q engkau penuh dengan rupa-rupa tipu muslihat dan kejahatan, engkau musuh segala kebenaran, tidakkah engkau akan berhenti membelokkan Jalan Tuhan r yang lurus itu? | 
| (0.96) | Kis 2:39 | 
 | Sebab bagi kamulah janji itu dan bagi anak-anakmu t dan bagi orang yang masih jauh 1 , u yaitu sebanyak yang akan dipanggil oleh Tuhan Allah kita." | 
| (0.96) | Kis 23:16 | 
 | Akan tetapi kemenakan Paulus, anak saudaranya perempuan, mendengar tentang penghadangan itu. Ia datang ke markas t dan setelah diizinkan masuk, ia memberitahukannya kepada Paulus. | 
| (0.95) | Kis 23:19 | 
 | Maka kepala pasukan itu memegang tangan anak muda itu, lalu membawanya ke samping dan bertanya: "Apakah yang perlu kauberitahukan kepadaku?" | 
| (0.95) | Kis 21:21 | 
 | Tetapi mereka mendengar tentang engkau, bahwa engkau mengajar semua orang Yahudi yang tinggal di antara bangsa-bangsa lain untuk melepaskan hukum Musa, v sebab engkau mengatakan, supaya mereka jangan menyunatkan anak-anaknya w dan jangan hidup menurut adat istiadat x kita. | 
| (0.95) | Kis 8:32 | 
 | Nas yang dibacanya itu berbunyi seperti berikut: Seperti seekor domba Ia dibawa ke pembantaian; dan seperti anak domba yang kelu di depan orang yang menggunting bulunya, demikianlah Ia tidak membuka mulut-Nya. | 
| (0.95) | Kis 21:5 | 
 | Tetapi setelah lewat waktunya, kami berangkat meneruskan perjalanan kami. Murid-murid semua dengan isteri dan anak-anak mereka mengantar kami sampai ke luar kota; dan di tepi pantai kami berlutut dan berdoa. v | 
| (0.95) | Kis 7:5 | 
 | dan di situ Allah tidak memberikan milik pusaka m kepadanya, bahkan setapak tanahpun tidak, tetapi Ia berjanji akan memberikan tanah itu n kepadanya menjadi kepunyaannya dan kepunyaan keturunannya, walaupun pada waktu itu ia tidak mempunyai anak. | 
| (0.95) | Kis 7:16 | 
 | mayat mereka dipindahkan ke Sikhem dan diletakkan di dalam kuburan yang telah dibeli Abraham dengan sejumlah uang perak f dari anak-anak Hemor di Sikhem. | 




 
   untuk membuka halaman teks alkitab saja. [
 untuk membuka halaman teks alkitab saja. [